SuaraBogor.id - Mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Polri, Komjen (purn) Susno Duadji mengatakan bahwa dirinya sangat mengkhawatirkan kondisi dari salah satu saksi kunci yang juga tersangka kasus penembakan Brigadir J, Bharada E.
Susno Duadji meminta Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) tidak hanya memperhatikan soal makanan namun juga soal pendingin ruangan atau AC.
“Termasuk AC itu bahaya, itu bisa dimasukin zat,” ucap Susno Duadji mengutip dari Depoktoday--jaringan Suara.com
Terkait saran itu, Wakil Ketua LPSK, Achmadi mengucapkan terima kasih. Dikatakan oleh Achmadi, pasti akan ada banyak tantangan dan hambatan yang dialami Bharada E.
“Makanya kita akan menyiapkan rohaniawan pada yang bersangkutan,” ujarnya.
Tapi yang jauh lebih penting, menurut Achmadi, jika Bharada E menjadi justice collaborator adalah harus bertemu langsung dengan LPSK.
“LPSK ini melindungi setiap orang. Karena itu kami akan meminta dengan Bareskrim untuk bertemu Bharada E,”
Selain Bharada E, penyidik juga telah menetapkan tiga tersangka lainnya.
Mereka adalah Bripka RR, KM dan Irjen Ferdy Sambo atau FS. Atas perbuatannya itu, para tersangka terancam hukuman mati.
Berita Terkait
-
Langkah Kapolri Tetapkan Ferdy Sambo Jadi Tersangka Diapresiasi GM FKPPI
-
LPSK Melakukan Koordinasi Dengan Bareskrim Polri Terkait Permohonan Perlindungan Hingga JC Oleh Bharada E
-
Jenderal Bintang 3 Ungkap Proses di Balik Pengakuan Bharada E soal Siapa Dalang Pembunuhan Brigadir J
-
Rincian Gaji dan Tunjangan Jenderal Polri, Berapa Gaji Ferdy Sambo?
-
Resmi Jadi Tersangka Kasus Brigadir J, Gaji Ferdy Sambo Bikin Ngiler!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Polres Bogor Telusuri Asap Misterius di PT Antam
-
Klarifikasi PT Antam: Tidak Ada Ledakan dan Korban Jiwa, Operasional Berjalan Normal
-
Viral 700 Orang Terjebak Gas Beracun di Antam Pongkor? Ini Kata Bupati Rudy Susmanto
-
Bukan 700 Nyawa Melayang, Ternyata Ini Arti 'Angka Keramat' yang Bikin Heboh Tambang Antam Bogor
-
Polisi Sebut Ratusan Korban Yang Diduga Terjebak Gas Beracun Bukan Karyawan PT Antam, Terus Siapa?