SuaraBogor.id - Apapun yang Millen Cyrus lakukan mampu menjadi topik perbincangan. Millen Cyrus pun cukup aktif di media sosial. Seperti, baru-baru ini ia mencuri perhatian warganet lewat unggahan terbarunya.
Millen Cyrus mengunggah potret dirinya setelah selesai melakukan perawatan di salah satu klinik kecantikan. Ia memperbarui wajah dan bibirnya agar tampak terlihat lebih cantik dan seksi.
Tak lupa Millen Cyrus pun menuliskan pesan singkat yang menggambarkan perasaan bahagianya usai melihat wajah dan bibirnya yang semakin membuatnya begitu menawan.
"Thankyou dr.dickyie for make my face n lips super cantik banget!!!" tutur Millen Cyrus, dikutip Jumat (12/08/2022).
Baca Juga: Deretan Operasi yang Dijalani Lucinta Luna:Hilangkan Jakun hingga Cangkok Kulit
Tetapi, warganet malah merasa wajah barunya itu dirasa tak lebih cantik dari sebelumnya. Tak lupa, warganet banyak yang meninggalkan jejak di postingannya itu.
"Wajah aslinya sebelum oplas malah lebih feminim ga sih?" tutur netizen.
"Cantik sebelum oplas ga sih," tambah netizen lain. "Beneran lebih cantik wajah asli nya," ujar lainnya.
Sebelumnya, Millen Cyrus pernah disama-samakan dengan Kylie Jenner lantaran ia mengunggah foto selfie sambil memamerkan rambutnya yang tampak terurai dengan indah.
Baca Juga: Lucinta Luna Siap Menikah Usai Oplas, Netizen: Tunggu Pangeran Berkuda Meminang
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Mama Amy Jadi Omongan, Dicurigai Operasi Plastik
-
Tampil Percaya Diri Tanpa Risiko: Ini Panduan Memilih Klinik Kecantikan Terpercaya
-
Rahasia Awet Muda Raline Shah di Usia Mendekati 40: Tolak Operasi Plastik!
-
Tak Ikuti Tren, Ayu Ting Ting Tegaskan Dirinya Anti Oplas
-
Tolak Operasi Plastik, Amanda Manopo: Saya Mau Tetap Original!
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor