SuaraBogor.id - Nama Jindan Al-Habsyi belakangan ini heboh di media sosial setelah berseteru dengan Pesulap Merah dan dr Richard Lee.
Kini video viral Jindan minta maaf viral di media sosial, setelah sebelumnya Haji Ridwan meminta maaf atas kelakuan muridnya.
Muhammad Salim Jindan Al-Habsyi memang masih mencuri sorotan publik lantaran nama gelar Habib yang dipakainya serta mengaku sebagai cucu Mbah Priok.
Hal tersebut membuat Laskar Alawiyyin Indonesia geram dan menuntut klarifikasi Habib Jindan tersebut.
Diunggah dalam video akun TikTok @pecintaahlulbait2, Jindan Al-Habsyi didampingi dengan 2 pria di sampingnya menyampaikan permintaan maaf atas perbuatannya yang telah membawa gelar Habib dan disangkut pautkan dengan penyebutan dukun.
"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, saya Muhammad Salim Jindan Al-Habsyi mengklarifikasi dan mohon maaf sebesar-besarnya atas perbuatan dan perkataan saya kepada para habaib dan masyarakat publik. Berdasarkan video yang telah viral beberapa hari yang lalu, yang mana saya mengatasnamakan dan membawa gelar Habib yang disangkut pautkan dengan penyebutan dukun," tutur Jindan Al-Habsyi
Ia juga menambahkan bila hal tersebut dilakukan guna sang membela guru lantaran sedang terkena masalah pribadi.
"Saya mengaku salah dan tidak akan melakukan dan menyangkut paut hal tersebut lagi. Karena pada saat itu saya hanya bermaksud membela guru saya yang sedang terkena masalah pribadi yang tidak dapat saya ceritakan kepada publik. Namun tanpa maksud menyinggung pihak lain atau pihak manapun. Sekali lagi saya mohon maaf sebesar-besarnya. Terimakasih wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh," ucapnya kembali
Video klarifikasi Jindan Al-Habsyi tersebut sontak mendapat berbagai komentar warganet hingga menanyakan tentang Firdaus Oiwobo.
"Bayangin kalaau gak baca teks , berapa kali bilang istilah kata," kata akun @ho****an
"Fix ini bukan jindan yg klarifikasi. Kalo si jindan pasti ngomong "istilah kata," ungkap @We****k
"Klarifikasi habib asli atau palsu mana ???," timpal @Al****dy
"Habib sebutan buat yg punya keturunan tapi berdakwah,, kalo gak berdakwah walaupun keturunan namanya sayyid," imbuh @-M****oi
"Mana nih firdaus oil," kata @Fa****4m.
Berita Terkait
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Beda Sikap Rizieq Shihab Soal Kasus Ahok vs Suswono Jadi Omongan, Bak Langit dan Bumi
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
Cek Fakta: PKS Mundur dari KIM Plus, Benarkah?
-
Viral Siswa SMA Tak Bisa Jawab Soal Pembagian, Publik Ramai Salahkan Nadiem Makarim
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja