SuaraBogor.id - Dari netizen pengguna TikTok, Nafa Urbach mendapat julukan baru. Tak main-main, Nafa Urbach dijuluki sebagai Putri Diana versi Indonesia. Lho, kok bisa?
Kisah Putri Diana memang belakangan ikut dibahas seiring berita duka meninggalnya Ratu Elizabeth II. Sejumlah netizen lantas menyeret nama Nafa Urbach yang disebut punya kemiripan dengan Putri Diana.
Nafa Urbach mendapat julukan baru sebagai Putri Diana versi Indonesia oleh warga TikTok. Menanggapi sebutan tersebut, Nafa Urbach terharu sekaligus berdoa untuk tidak mengalami akhir tragis seperti Putri Diana yang meninggal dalam kecelakaan.
"Sebutan baru dari warga tik tok. Terhayu aku tuh, tapi nggak mau tragis kek beliau tapi mau seperti dia jiwa sosialnya dan hatinya untuk rakyat," tulis Nafa Urbach melalui Instagram Story pada Kamis (15/9/2022).
Baca Juga: 7 Potret Natasha Urbach, Keponakan Nafa Urbach yang Sama Cantiknya
Ternyata pengguna Tik Tok menjuluki Nafa Urbach sebagai Putri Diana versi Indonesia karena kesamaan kisah cinta mereka. Nafa Urbach dan Putri Diana diketahui sama-sama pernah diselingkuhi dalam pernikahan.
Putri Diana pernah menyatakan bahwa Camila yang sekarang menjadi Permaisuri Kerajaan Inggris menjadi orang ketiga dalam pernikahannya dengan Pangeran Charles. Karena Pangeran Charles masih berhubungan dengan Camila sang cinta pertama, Putri Diana lantas memilih bercerai.
Kisah Putri Diana yang memergoki Pangeran Charles mengangkat telepon dari Camila saat mereka masih menikah kemudian dihubungkan dengan rumah tangga Nafa Urbach dan Zack Lee di masa lalu.
Kontributor : Mira puspito
Baca Juga: Kesamaan Kisah Cinta, Nafa Urbach Disebut Putri Diana Versi Indonesia: Terharu
Berita Terkait
-
Pakar Kerajaan Ungkap Harapan Ratu Elizabeth II Terhadap Meghan Markle yang Kini Telah Pupus
-
Ada Inovasi Terbaru Kirim Hadiah Virtual Motor dan Makanan di TikTok LIVE, Begini Caranya
-
7 Langkah Mudah Ikutan Tren Venom Core, Cuma Modal HP!
-
Duduk di DPR, Nafa Urbach Diingatkan Netizen: Sekarang Kamu Wakil Rakyat, Bukan Wakil Partai
-
Perjalanan Karier Nafa Urbach, Aktris Langganan Film Horor Kini Jadi Anggota Dewan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor