SuaraBogor.id - Kisah cinta Arie Kriting dan Indah Permatasari nampaknya masih belum mendapatkan restu dari orang tua Indah, meski saat ini kedua pasangan tersebut sudah memiliki satu anak.
Namun, ada satu syarat jika Arie Kriting ingin memperbaiki hubungannya dengan ibu Indah yakni Nursyah, yakni dengan melakukan sumpah Mubahalah dalam masjid.
Diketahui sebelumnya, meski hubungan Arie Kriting dan Indah Permatasari tidak direstui oleh orang tuanya, akan tetapi mereka berdua memaksakan untuk menikah pada tahun 2021 yang lalu.
Hingga pada akhirnya, sang ibu, Nursyah tidak mau hadir pada acara resepsi pernikahan anaknya Indah Permatasari dan Arie Kriting.
Baca Juga: Gelar Fashion Show di Halaman Masjid Agung Ciamis, Komunitas Make Up Artis Tuai Kecaman
Bahkan tak selesai sampai disitu, Indah Permatasari selama menikah dengan Arie Kriting sampai saat ini belum pernah bertemu denga sang ibu, Nursyah.

Meski beberapa waktu yang lalu, Indah Permatasari dikabaran telah melahirkan seorang bayi, tapi sang ibu tetap tidak ingin menemuinya.
Hal terebut bukan tanpa alasan, Nursyah sendiri samapai detik ini tidak ridho anaknya menikah dengan Arie Kriting.
Bahkan yang paling mengejutkan, baru-baru ini beredar video yang memperlihatkan Ibunda Indah Permatasari tersebut meminta menantunya, Arie Kriting untuk melakukan suatu sumpah yang disebut Mubahalah.
Tak tanggung-tanggung Nursyah meminta agar sumpah tersebut dilakukan oleh Arie Kriting didalam masjid.
Baca Juga: Presiden Jokowi Diminta Resmikan Masjid Raya Shaffur Khairaat Sofifi
"Bukan tidak mau bertemu, tidak dulu, sampai dia mau gak laki-laki ini (Arie Kriting), masuk didalam mesjid, mubahalah," kata Nursyah dikutip dari Hops.ID -jaringan Suara.com, dari kanal Youtube Intens Investasi pada Senin, 26 September 2022.
Berita Terkait
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
-
5 Masjid Karya Ridwan Kamil, Bukan Hanya Al Jabbar di Bandung
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Ernest Prakasa Ungkap Perpisahan dengan Aci Resti, Ada Apa?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga