SuaraBogor.id - Penyanyi Rizky Febian dengan Mahalini Raharja tengah jadi sorotan publik. Aksi panggung keduanya dianggap netizen kelewat mesra.
Mengutip dari matamata.com--jaringan Suara.com, kedua penyanyi ini tengah berduet menyanyikan lagu bersama. Mereka berdua tampak bernyanyi kemudian seiring waktu, mereka mengubah gaya menjadi saling menggandeng tangan dan terus melanjutkan nyanyian merdu.
Tidak sampai di situ, aksi panggung keduanya pun terlihat semakin mesra dengan Rizky Febian memeluk Mahalini dari belakang.
Momen itu yang menjadi sorotan netizen di laman sosial media, Instagram. Potongan video aksi panggung keduanya ramai diunggah akun gosip dan mendapat banyak kritik pedas dari netizen.
Baca Juga: Rizky Febian Nyanyi Sambil Peluk Mahalini, Netizen Sewot: Bucin sih Bucin tapi Jangan Lebay
Ada yang netizen menganggap aksi panggung Rizky dan Mahalini sudah terlihat kelewatan. Ada juga netizen yang nyinyir dengan menyebut aksi kedua penyanyi itu masih kalah mesra jika dibanding Anang dan Syahrini dulu.
"Masih lebih mesra anang syahrini dulu," tulis salah satu netizen di akun gosip.
"Itu namanya profesional... Cuma buat dipanggung aja. *Contoh klarifikasi," sambung akun lainnya.
"Udah pengen nikah tp tembok nya belum berhasil dilewati," tulis akun lainnya.
Rizky Febian dan Mahalini Raharja memang tampak semakin romantis. Namun, bukan menjadi rahasia lagi jika keduanya memang menjalani cinta beda agama.
Baca Juga: Umbar Kemesraan di Atas Panggung, Rizky febian dan Mahalini Disebut Usung Gaya Pacaran Norak
"Ingat kita tuh beda, sekarang aku tanya sama kamu siapa yang bakal pindah (pindah agama)?" ujar Mahalini dalam scene seriesnya.
"Gak bisa jawab kan kamu? Bingung kan kamu? Kita tuh gak ada ujungnya." sambung Mahalini.
Berita Terkait
-
Kisah Hidup Mahalini yang Dipuji Mulus usai Menjadi Mualaf, Umrah Pertama Hingga Melahirkan
-
Kisah Pilu di Balik Nama Anak Pertama Mahalini dan Rizky Febian: Serini dan Lina
-
Maju Satu Bulan, Persalinan Mahalini Seharusnya Terjadi Pada Akhir Maret 2025
-
Tips Kasih Nama ala Dukcapil, Panjangnya Nama Anak Mahalini dan Rizky Febian Jadi Omongan
-
Mahalini Melahirkan, Nama Panjang Bayi Perempuannya Jadi Sorotan
Tag
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
500 Gram Sabu Diamankan, Pengedar Asal Bogor Dalam Pengejaran
-
Oknum Guru Cabuli Siswi di Cianjur, Ancam Korban Agar Diam
-
Kelakar Jokowi di HUT ke-17 Gerindra Soal Kekuatan Prabowo: Saking Kuatnya Gak Ada yang Kritik
-
Datang di HUT ke-17 Partai Gerindra, AHY Siap Dukung Prabowo di 2029
-
PKS Belum Pasti Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Aher: Jangan Sekarang