SuaraBogor.id - Nama Mahasiswi IPB Adzra Nabila saat ini tengah menjadi perbincangan publik usai dikabarkan hilang terseret arus banjir di Bogor.
Sampai saat ini, Tim SAR gabungan masih melakukan pencarian terhadap Adzra Nabila yang diduga terseret hingga ke Sungai Ciliwung.
Kemarin, Jumat 13 Oktober 2022, Tim SAR masih belum berhasil menemukan jasad korban. Pencarian dilakukan sejak pukul 07.00 WIB dengan membagi beberapa tim.
Hingga pukul 11.35 WIB, petugas gabungan masih melakukan pencarian dengan dilengkapi perlengkapan keamanan, rescue dan evakuasi.
Baca Juga: Mahasiswi IPB yang Terseret Banjir Belum Juga Ditemukan, Tim SAR Sisir Aliran Sungai Ciliwung
“Iya jadi hari ini kita kembali melanjutkan operasi pencarian terhadap pengendara yang terseret arus air. Saat ini kita melakukan pencarian di beberapa titik lokasi dari titik awal di lokasi reruntuhan tembok dengan asumsi saat kejadian korban dan reruntuhan ini bersamaan,” kata Kepala Pelaksana BPBD Kota Bogor, Teofilo Patrocinio Freitas kepada wartawan, mengutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com, Jumat (14/10/2022).
Menurut Theo, pencarian di titik awal dilakukan sekitar 100 meter dari lokasi kejadian di saluran air yang mengalami longsoran. Dengan menggunakan perlengkapan pemadam kebakaran dan pemecah batu, tim gabungan terus melakukan penyisiran.
Lantas siapakah mahasiswi IPB yang terseret arus itu?
Berikut Identitas dan biodata mahasiswa IPB Adzra Nabila
- Nama lengkap: Adzra Nabila
- Usia: 20 Tahun
- Pendidikan: Sekolah Vokasi IPB
- Prodi: Ekowisata
- Angkatan: 57
- Semester: 5
- Alamat: Cilebut Timur, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor
Adzra akrab disapa dengan panggilan Ara. Ia merupakan seorang mahasiswa Sekolah Vokasi IPB. Ia tengah menempuh program studi (prodi) Ekowisata dan tercatat sebagai angkatan 57.
Baca Juga: Bobby Nasution Diminta Tak Hilangkan Identitas Melayu di Kota Medan
Berita Terkait
-
Pekerjaan Mentereng Suami Nia LIDA, Pantas Bisa Kasih Uang Panai Rp1,5 M dan Hadiahi Istri Perusahaan
-
Buzzer Pilkada 2024 Mainkan Politik Identitas, Drone Emprit Ungkap 3 Jenis Konten Provokatif
-
Bongkar Politik Identitas di Pilkada 2024, KPU Jabar: Ada Timses Cabup Lantang Teriak 'Pilih Putra Daerah'
-
Pencarian Gambar Terbalik Akan Hadir di WhatsApp, Apa Tuh?
-
Stop Khawatir! Temukan Lowongan Kerja Tanpa Batas Umur Di Sini
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?