SuaraBogor.id - Tanda tanya soal kedatangan Lesti Kejora ke Polres Metro Jakarta Selatan, Kamis (13/10/2022) malam akhirnya terungkap.
Lesti Kejora ternyata diperiksa sebagai saksi terlapor, selain itu ia juga mencabut laporan KDRT atas sang suami, Rizky Billar.
Kuasa hukum Rizky Billar Surya Darma Simbolon menyebut pencabutan laporan sedang ditandatangani.
"(Berkas cabut laporan) Sudah ditandatangani," kata Surya Darma Simbolon kepada awak media.
Kata Surya Darma, pertemuan Lesti dan Billar diwarnai haru dan air mata. Usai keduanya berdamai, Rizky Billar dipeluk Lesti.
Seperti diketahui, status Rizky Billar ditingkatkan sebagai tersangka oleh penyidik Polres Jakarta Selatan pada 12 Oktober 2022. Sehari setelahnya, Billar resmi ditahan dan menggunakan baju tahanan berwarna oranye.
Usai Rizky Billar dinyatakan di tahan, Lesti Kejora mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan. Dia mengajak Billar bertemu penyidik dan menyampaikan niatnya untuk berdamai dan mencabut laporan. [Adiyoga Priambodo]
Berita Terkait
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Angkat Isu KDRT, Drama Korea As You Stood By Siap Tayang 7 November di Netflix!
-
Lesti Kejora Ungkap Reaksi Rizky Billar saat Tahu Hamil Anak Ketiga: Syok!
-
Anak Kedua Baru 4 Bulan, Rizky Billar Was-was Saat Tahu Lesti Kejora Hamil Lagi
-
Gara-Gara Gaya Bicara, Lesti Kejora dan Rizky Billar Kerap Disangka Bertengkar
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Penyebab Cloudflare Down, Sebabkan Jutaan Website dan AI Lumpuh
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
Terkini
-
Razia Pajak 3 Hari di Simpang Sentul Bogor: Siapa Belum Bayar Kena Cekal!
-
Bikin Penasaran! Abdul Khoir Punya Rencana Ini Untuk Susukan Bojonggede
-
Jalur 4 Stasiun Depok Lumpuh Sempat Kacaukan KRL, Sekarang Rute Bogor-Jakarta Normal Lagi
-
Rahasia Mendapatkan Ratusan Ribu dari 5 Link DANA Kaget, Cepat Sebelum Kehabisan Kuota!
-
Lunasi Pajak Kendaraan atau Surat Tilang Menanti, Inilah Fokus Operasi Zebra di Simpang Sentul