SuaraBogor.id - Sejumlah anak artis terlihat akrab banget dengan pengasuhnya sendiri karena sudah merasa cocok. Kedekatan anak artis dengan pengasuhnya sering jadi perhatian netizen.
Karena kesibukan mereka, banyak artis Tanah Air yang menyewa jasa pengasuh untuk menjaga buah hati. Sebut saja Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang menggaji orang berbeda untuk mengasuh anak-anak mereka.
Tentunya ada banyak hal yang perlu dipertimbangkan dalam memilih pengasuh. Mulai dari pengalaman kerja, kepribadian, hingga keterampilan dalam mengasuh anak.
Oleh karena itu, para artis tak sembarangan memilih orang untuk mempercayakan anak kepada mereka. Namun jika sudah klik, anak-anak artis ini bakal sayang banget dengan pengasuh mereka.
Baca Juga: Harganya Capai Puluhan Juta, Intip Koleksi Case HP Mahal Nagita Slavina Ini
Lantas seperti apa sih kedekatan anak artis dengan pengasuh mereka? Intip deretan potretnya berikut ini.
1. Rayyanza
Populer abis, Cipung atau Rayyanza anak kedua Raffi Ahmad dan Nagita Slavina diasuh oleh Sus Rini yang diketahui sangat berpengalaman di bidangnya.
2. Rafathar
Kakak Cipung, Rafathar akrab banget dengan Mbak Lala yang sudah mengasuhnya sejak bayi. Keduanya bahkan terlihat kompak saat liburan ke Amerika baru-baru ini.
Baca Juga: 9 Potret Anak Artis Bareng Pengasuh, Akrabnya Bikin Iri Banyak Orang
3. Gempi
Sejak menikah, Siti Rukoyah atau lebih akrab disapa Koneng memutuskan berhenti dari pekerjaannya sebagai pengasuh Gempi. Padahal mereka dulu akrab banget, lho.
4. Arsy
Saking dekatnya dengan Arsy anak Ashanty, Suwarsih Asih alias Suteng sudah dianggap sebagai bagian dari keluarga Hermansyah.
5. Kala
Dipercaya Zaskia Adya Mecca dan Hanung Bramantyo untuk membantu mengasuh anak-anak mereka, beginilah kedekatan Rasiti dengan Kala dan Bhai.
Itu dia deretan potret anak artis bareng pengasuh mereka. Ada keponakan online kalian?
Berita Terkait
-
Viral! Diolok-olok usai Ngaku Susah dan Suka Nangis: Raffi Ahmad Pernah Kelolodan Makan Jasuke Gak?
-
Hampir Tak Bisa ke Jakarta saat Mertuanya Meninggal, Isa Bajaj Bongkar Kebaikan Raffi Ahmad
-
Sebut Hujan Salju Jadi "Snow Rain", Bahasa Inggris Ayu Ting Ting Dibandingkan dengan Nagita Slavina
-
Denada Panik Hubungi Dokter karena Terbentur Sandaran Mobil, Hidung Barunya Rusak?
-
Motornya Ditabrak Desta, Pengendara Ini Berujung Ungkap Penyesalan Terbesar
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
Cara Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Raih Saldo DANA Gratis Hingga Rp500 Ribu
-
Jadi Korban Begal? Kapolres Bogor Izinkan Warga Bela Diri dengan Cara Apapun
-
Jumat Berkah! Klaim Saldo Gratis DANA Kaget Ratusan Ribu Hari Ini, Cepat Sebelum Kehabisan
-
Trading dengan Broker Forex BAPPEBTI Lebih Aman bagi Trader Indonesia
-
Bagaimana Cara Jitu Agar Anak Tidur Malam di Bawah Jam 10 ?