SuaraBogor.id - Sule kini bersedia buka suara soal fotonya bareng Memes Prameswari setelah lama bungkam. Foto itu sempat menghebohkan publik lantaran Sule dan Memes Prameswari memakai busana lengkap dengan riasan ala pengantin.
"Tunggu saja, doakan yang terbaik," ujar Sule di kawasan Mampang, Jakarta pada 22 Oktober 2022.
Sule mengaku, tak enak hati bila berbicara lebih banyak tentang foto bareng Memes Prameswari.
"Saya belum bisa komentar, takut salah," kata Sule.
Baca Juga: Bacaan Latin Doa Setelah Sholat Tahajud dan Artinya
Sule menyiratkan bahwa ada sesuatu yang spesial di balik foto bareng ala pengantin bersama Memes Prameswari.
"Pokoknya kalian nonton saja lah. Ada suatu hal yang, Ya Allah," tutur Sule.
Sule kelak baru mau berbicara lebih rinci tentang foto bersama Memes Prameswari di kanal YouTube pribadinya.
"Aku kan ada S Pro sama Sule Family (kanal YouTube Sule), nanti aku ngomong di sana," ucap Sule.
Diketahui, muncul kabar Sule akan menikahi Memes Prameswari. Hal itu bermula saat Sule membuat heboh di media sosial gara-gara foto bersama Memes Prameswari mengenakan pakaian pengantin.
Baca Juga: Sule Buka Suara Soal Isu Perselingkuhan Nathalie Holscher: Hanya Tuhan yang Tahu
Dalam foto tersebut, Sule dan Memes Prameswari terlihat memakai riasan ala pengantin. Keduanya juga memamerkan senyum lebar ke arah kamera.
Berita Terkait
-
Hobi Jadi Cuan! Ini Daftar Game Penghasil Saldo DANA Tanpa Deposit 2025
-
Apa Itu Manten Tebu? Tradisi yang Diangkat dalam Film Pabrik Gula
-
Mahalini Minta Sule Jangan Nikah Dulu Saat Momen Sungkeman Lebaran, Rizky Febian Teriak Amin
-
Hukum Ziarah Kubur saat Lebaran Menurut Ulama, Boleh atau Tidak?
-
Diantara Takbir Sholat Idul Fitri Baca Apa? Doa yang Diamalkan saat 7 dan 5 Kali Allahu Akbar
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai
-
Kades di Bogor Terbukti Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Rudy Susmanto Perintahkan Inspektorat
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB
-
Kang Dedi Mulyadi Lapor! Ada Dugaan Pemotongan THR Sopir Angkot di Puncak Bogor
-
Puncak Macet Parah! One Way Diberlakukan Sampai Sore Nanti