SuaraBogor.id - Jagat TikTok diramaikan dengan sebuah video viral yang memperlihatkan Bunga Citra Lestari. Ibu dari satu anak ini dirumorkan tengah berbadan dua.
Ini lantaran pada video tersebut, tampak dirinya yang sedang berjalan dengan santai dengan perut yang lebih buncit dari biasanya.
Ia dikabarkan tengah melakukan check sound di sebuah tempat hiburan sebelum manggung dan bernyanyi di sana.
Ia memadukannya dengan legging hitam ketat yang semakin memperlihatkan bentuk tubuhnya. Walaupun cara berjalannya biasa, perubahan di perutnya langsung menjadi sorotan.
Ramai yang menduga dirinya tengah berbadan dua. Tak sedikit yang mengira ia tengah menantikan kehadiran anak keduanya.
Namun pada saat yang sama, hal ini dianggap tidak masuk akal dan memunculkan kekhawatiran. Pasalnya, BCL dianggap masih single.
Sejak kematian dari sang suami, BCL tampaknya belum menempatkan hatinya ke pria yang lain. Walaupun pada saat yang sama, santer dirinya yang dirumorkan dengan Ariel NOAH.
Sebab video viral yang menduga BCL hamil ini, nama Ariel NOAH pun langsung terseret. Ada beberapa orang yang menduga keduanya memang menjalin asmara.
Baca Juga: Deddy Corbuzier Curiga Lesti dan Billar Fetish Karena Hamil Anak Kedua Pasca KDRT
"Ko bisa dikira hamil cih mang kak BCL dan Kak Ariel udah nikah gitu," kata seorang netizen.
"Sebelumm suaminya meninggal BCL udah ada hubungan sama Ariel NOAH, makanya anaknya diberi nama NOAH," ujar yang lain.
Sementara itu, ada pula pembelaan yang diberikan kepada BCL dan Ariel NOAH.
"Saya percaya insya Allah BCL tetap menjaga itu, kalo masalah saling jatuh cinta dengan Ariel its ok ok aja," komentar seseorang.
"Tidak boleh fitnah, dia orang baik," timpal netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Diperiksa 5 Jam Kasus Anrez Adelio, Friceilda Prillea yang Hamil Besar Bawa Koper ke Kantor Polisi
-
Kasus Anrez Adelio Masuk Ranah UU TPKS, Polisi Beberkan Dugaan Kekerasan Seksual
-
Aib Hamili Perempuan Mencuat, Anrez Adelio Anggap Wajar Suka DM Cewek Random
-
Anrez Adelio Siap Tanggung Jawab, Sebut Hubungan dengan Icel atas Dasar Suka Sama Suka
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025