SuaraBogor.id - Warga Bogor, Jawa Barat khusunya di Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor, pasti kaget mendengar penjelasan dari polisi, terkait pria yang meninggal hidup kembali di dalam peti mati.
Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin mengungkap fakta baru tentang Koh Urip yang menggegerkan publik itu.
Diketahui, Urip dan istrinya itu ternyata tidak ada riwayat perjalanan ke Semarang. Namun, Urip dan istri berangkat dari Jakarta Selatan ke Rancabungur dalam kondisi sehat.
"US bersama anak dan istrinya dijemput di suatu tempat oleh ambulan di wilayah Jakarta Selatan," kata Iman Rabu (16/11/2022).
Baca Juga: Kasus Kematian Satu Keluarga di Kalideres Rumit, Polda Metro Jaya: Perlu Hati-Hati!
Uniknya, saat beristirahat di rest area, Sang supir terheran lantaran Koh Urip tidak ada usai istirahat di rest area itu. Setalah itu, diketahui Koh Urip sudah ada di dalam peti yang sebelumnya sudah ia beli di Jakarta.
"Pada saat akan melanjutkan perjalanan, US sudah tidak di lokasi tersebut, dan baru diketahui di dalam peti saat peti diturunkan," jelasnya.
Kata Iman, dalam perjalanan menuju rumah Koh Urip, sang Istri sedikit menceritakan kehidupannya yang terlilit hutang.
"Fakta menarik sedang didalami, dari pembicaraan dilakukan istri US dengan driver ambulans, sang Istri keluh kesah utang melilit keluarga dan banyak yang menagih. kami sedang pendalaman," paparnya.
Saat ini Polres Bogor tengah melakukan pendalaman untuk menggali apakah ada unsur rekayasa dibalik kejadian viral seorang Rohaniawan dikabarkan meninggal tapi hidup lagi itu.
Baca Juga: Selidiki Kasus Pembunuhan Driver Ojol, Polres Jakpus Sebar DPO Pelaku
"Kami pun masih terus menanyakan surat kematian yang hingga saat ini masih belum ditunjukkan oleh istrinya." katanya.
Berita Terkait
-
Sihir '250 Juta' Rhoma Irama Bikin Goyang RK-Suswono di Lapangan Banteng
-
Pramono-Rano Didukung Anies, Maruarar Sirait Kampanye RK-Suswono: Kita Lihat Siapa yang Lebih Kuat
-
Berlangsung Sederhana, Begini Suasana Kampanye Akbar Pasangan Dharma Pongrekun-Kun Wardana
-
Intip Kemeriahan Kampanye Akbar Terakhir Pramono-Rano
-
Jokowi Pilih Kampanyekan Ahmad Luthfi-Taj Yasin Ketimbang, RK-Suswono di Jakarta
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor