SuaraBogor.id - Lima jenazah korban gempa Cianjur, Jawa Barat berhasil diidentifikasi Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri, Minggu (27/11/2022).
"Sejak Sabtu sore kemarin sampai hari ini, Tim DVI Polri berhasil mengidentifikasi lima jenazah lagi," kata Karo Dokpol Pusdokkes Polri Brigadir Jenderal dr A Nyoman Eddy Purnama Wirawan.
Kelima jenazah tersebut ialah PM 062/22/CJR 132, teridentifikasi sebagai Meli, peremuan, 19 tahun, warga Kampung Cijedil, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang berhasil diidentifikasi berdasarkan catatan medis dan properti.
Jenazah yang kedua PM 0622/CJR/138 teridentifikasi sebagai Ruslan, 32 tahun warga Kampung Cijedil, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang berhasil diidentifikasi berdasarkan catatan medis dan properti.
Jenazah yang ketiga PM 0662/CJR/143 teridentidikasi Idrus Salam, perempuan 26 tahun, Desa Mangunkerta, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang berhasil diidentifikasi berdasarkan sidik jari, catatan medis dan properti.
Jenazah yang keempat PM 0622/CJR/144 teridentifikasi sebagai Kamaludin, laki-laki, usia 69 tahun Kampung Cijedil, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang berhasil diidentifikasi dari catatan medis dan properti.
Jenazah PM 0622/CJR/146 teridentifikasi sebagai Udin, laki-laki, 57 tahun Kampung Cijedil, Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, yang berhasil diidentifikasi dari sidik jari, catatan medis dan properti.
Sehingga total jenazah korban gempa Cianjur yang berhasil diidentifikasi oleh Tim DVI Polri hingga Minggu (29/11) ialah 145 orang. [Antara]
Berita Terkait
-
Diam-diam Jaringan Fredy Pratama Masih Aktif Kirim Barang Haram ke Malaysia dan Indonesia
-
KJRI Kuching Pulangkan 2 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Serawak
-
Donor Ginjal Jenazah, Kunci Atasi Krisis Transplantasi Ginjal di Indonesia?
-
Polda Metro Jaya Bakal Periksa Firli Bahuri Lagi
-
Pemulangan 7 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Sarawak Terkendala Biaya
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?