SuaraBogor.id - Proyek PLN di Desa Kalong I dan Kalong II Kecamatan Leuwisadeng, Kabupaten Bogor mengakibatkan ratusan mayat direlokasi.
Koordinator lapangan pemindahan mayat, Ahmad Ferdiansyah menyebut, ada sebanyak 211 makam yang terkena gusuran mega proyek tersebut.
"Jadi proses pemindahan makam terdampak proyek milik PLN, dan karena posisi makam yang sudah selesai dibayar pembebasan lahannya, kemudian dari ahli waris sudah menyetujui untuk dipindahkan," kata Ahmad, Selasa 5 September 2023.
Dari total 211 makam itu, baru ada sebanyak 38 jasad yang sudah dipindahkan per hari ini, Selasa 5 September 2023.
"Kalau total dari seluruh pemindahan sesuai data itu sekitar 211, sedangkan Desa kalong 2 baru di garap sekitar 5 ahli waris," tambahnya.
Ahmad mengaku, proyek milik PLN itu belum diketahui peruntukannya. Ia mengaku hanya mendapatkan mandat untuk memantau pemindahan para jenazah itu.
"Alasan dipindahkan karena ada proyek PLN, kalau peruntukan lahannya saya kurang tahu, untuk teknisnya PLN memfasilitasi semua pemindahan mulai dari batu nisan dan sebagainnya," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Keraton Yogyakarta Gandeng PLN Kelola Sultan Ground di Gunungkidul Produksi Energi Terbarukan
Berita Terkait
-
Kasus Bayi Tertukar Berlanjut, KNKP Turun Gunung Selidiki RS Sentosa Bogor
-
Penusuk Pasutri di Tebet Ditangkap usai Kabur ke Bogor, Edy Sakit Hati Utangnya Ditagih Mak Gambreng di Depan Umum
-
Pemerintah Harus Serius Atasi Masalah Polusi Udara di Jakarta, Bogor dan Depok
-
Hukuman Perawat yang Menyebabkan Bayi Tertukar di RS Sentosa Bogor
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Mencari Kebenaran di Balik Asap Nanggung Bogor, Akankah Ada Temuan di Lubang-lubang Tikus?
-
Polres Bogor Telusuri Asap Misterius di PT Antam
-
Klarifikasi PT Antam: Tidak Ada Ledakan dan Korban Jiwa, Operasional Berjalan Normal
-
Viral 700 Orang Terjebak Gas Beracun di Antam Pongkor? Ini Kata Bupati Rudy Susmanto
-
Bukan 700 Nyawa Melayang, Ternyata Ini Arti 'Angka Keramat' yang Bikin Heboh Tambang Antam Bogor