SuaraBogor.id - Seorang guru di SDN 01 Lulut, Kecamatan Klapanunggal, Kabupaten Bogor berinisial W diduga melakukan pencabulan kepada siswinya sendiri yang duduk di kelas 4 berinisial NP.
Kejadian itu terungkap usai NP menceritakan kepada ibunya, L. Sang anak menceritakan, kejadian keji yang menimpa dirinya kepada L.
NP mengaku telah dicabuli gurunya sejak duduk di kelas 3 SD.
Dari pengakuan NP kepada L, guru cabul itu diduga melakukan perbuatan tercela dengan cara mengelus berulang kali kelamin NP tanpa rasa malu.
"Oknum itu beberapa kali memegang kelamin anaknya dari bagian bawah, depan ke belakang, dan bagian belakang sampai mencium pipi korban," kata dia, Rabu (13/1/2024).
Ibu korban mengaku, setelah menceritakan keseluruhan kebiadaban guru kepadanya, NP kini mengalami trauma mendalam karena perbuatan bejad seorang pendidik.
"Saat ini ada perubahan perilaku pada anak, yaitu tampak jadi menjauh dan mudah takut dengan laki-laki dewasa bahkan yang masih anggota keluarga sendiri," papar dia.
L dengan keluarga memberanikan untuk melapor kejadian ini kepada pihak kepolisian. Ia berharap Polres Bogor bisa segera mengganjar W dengan hukuman setimpal.
"Maka dengan ini saya sebagai orang tua korban meminta kepada Polres Bogor untuk menegakkan hukum se adil-adilnya," tutup dia.
Baca Juga: Tawuran Semakin Marak di Bogor, Psikolog Sebut Banyak Pelajar Sedang Mencari Jati Diri
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
9 Ribu Pegawai Paruh Waktu di Bogor Diberi Peringatan Keras: Jangan Gadai SK
-
Debut Kapten Timnas U-22 Ivar Jenner: Indonesia Dipermalukan Mali 0-3 di Stadion Pakansari
-
Gus Ipul Ungkap Satu Faktor Kunci Keberhasilan Program Kesejahteraan
-
Bentuk Raperda Baru, DPRD Kota Bogor Dukung Capaian RPJMD 2025 - 2030
-
Rudy Susmanto Lantik Ribuan PPPK: Momen Haru Suradi, Penjaga Sekolah yang 20 Tahun Berjuang