“Korban masuk ke dalam rumah menemui ibunya, kemudian ibunya keluar rumah dan melihat sepeda motor sudah dibawa oleh orang yang tidak dikenal,” kata Iwan dikutip dari Bogordaily (Jaringan SuaraBogor.id)
Ibu korban kemudian langsung teriak minta tolong ke warga. Warga yang ada di sekitar lokasi encurian pun akhirnya mengejar pelaku tersebut sampai di Kampung Cilubang, Desa Sukadamai, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor dan akhirnya pelaku berhasil diamankan warga.
“Pada saat diamankan ditemukan barang bukti ada pada tersangka yaitu sepeda motor milik korban yang dicuri tersebut,” jelasnya.
Sementara itu, pelaku yang diketahui berinisial MF (20) itu sempat dibawa ke kantor Desa Sukaharja dan setelah itu pelaku dibawa ke kantor Polsek Ciomas untuk menjalani proses hukum.
Aksinya itu pun bural. Berdasarkan video yang diterima redaksi bogordaily.net terlihat, pelaku pencuri motor jenis Honda Beat tersebut babak belur lantaran mendapat pukulan dari warga sekitar yang geram.
Berita Terkait
-
Selamat Hari Raya Jadi Tema Pesta Bebas Berselancar 2025
-
Senjakala Angkot Bogor! Dilema Reduksi Ratusan Angkot Tua, Antara Wajah Baru Kota dan Nasib Sopir
-
Dari Viral Jadi Buronan, Ini 5 Babak Drama Motovlog Perekam Aksi Mesum di Pakansari
-
Bikin Konten Mesum Demi Viral, Motovlog Pakansari Kini Merengek Minta Maaf
-
Liburan ke Bogor Gak Perlu Mahal! Ini 5 Rekomendasi Hotel Murah Rp200 Ribuan yang Nyaman
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Duel Mobil Murah Honda Brio vs BYD Atto 1, Beda Rp30 Jutaan tapi ...
- Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan! 5 Mobil Ini Langsung Panik?
- 41 Kode Redeem FF Max Terbaru 24 Juli: Klaim Skin Scar, M1887, dan Hadiah EVOS
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
-
Kisah Unik Reinkarnasi di Novel Life and Death are Wearing Me Out
-
10 Model Gelang Emas 24 Karat yang Cocok untuk Pergelangan Tangan Gemuk
-
Selamat Tinggal Samba? Ini Alasan Gen Z Beralih ke Adidas Campus 00s & Forum Low
-
Braakk! Bus Persib Bandung Kecelakaan di Thailand, Pecahan Kaca Berserakan
Terkini
-
Harga HP Samsung Spesifikasi Terbaik
-
Modal HP Doang! 3 Aplikasi Edit Video Terbaik Bikin Konten Kamu Naik Kelas
-
Jalan yang Ditinggalkan 79 Tahun Akhirnya Tersentuh! Bupati Bogor Rela Pangkas Anggaran
-
Penampakan 130 Lapak PKL Cisarua Bogor Dibongkar
-
Penyebar Hoaks Video Mesum di Stadion Pakansari Dipertemukan dengan Pemeran Asli