SuaraBogor.id - Delapan korban kecelakaan maut di gerbang Tol Ciawi 2, Kota Bogor, Jawa Barat berhasil teridentifikasi oleh petugas di kamar jenazah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ciawi.
Sebanyak dua dari delapan korban tewas dalam kecelakaan di gerbang tol Ciawi 2, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (4/2) menjelang tengah malam, berhasil
Direktur RSUD Ciawi Fusia Meidiawaty menyebutkan dua jenazah korban kecelakaan yang telah teridentifikasi itu bernama Budiman berusia 45 tahun, warga Kecamatan Cidadap, Sukabumi, Jawa Barat dan Yana Mulyana berusia 49 tahun, warga Kelurahan Selabatu, Kecamatan Cikole, Kabupaten Sukabumi.
Sementara enam jenazah lainnya masih dalam proses identifikasi oleh petugas.
Baca Juga: Daftar Lengkap Korban Luka Kecelakaan Maut di Tol Ciawi, Ada Petugas Jasa Marga
Sebelumnya, RSUD menerima delapan jenazah korban kecelakaan tersebut pada Rabu dinihari.
Jumlah korban meninggal dunia delapan orang terdiri atas tujuh pria dan satu wanita.
Dari tujuh pria yang tewas, dua diantaranya dalam kondisi hangus terbakar. Sementara lima pria yang tewas lainnya, antara lain memiliki ciri-ciri, korban pertama, usia sekitar 40-50 tahun, rambut hitam lurus pendek, memakai kaus hitam dan celana panjang coklat.
Korban kedua, usia 50-60 rambut ikal putih, berkaus merah dan celana jins. Ketiga, usia 30-40 tahun, rambut hitam lurus pendek berbaju coklat dan celana hitam. Keempat usia 25-35 tahun, rambut ikal hitam pendek, kaus kuning dibalut sweater hitsm celana abu-abu, dan kelima usia 40-50 tahun, rambut ikal pendek, kemeja hijau tua bergaris putih. Sedangkan satu korban tewas wanita berusia sekitar 20-30 tahun, baju hitam putih kotak-kotak.
Daftar Lengkap Korban Luka Kecelakaan Maut di Tol Ciawi, Ada Petugas Jasa Marga
Baca Juga: Kesempatan Kuliah Gratis bagi Mahasiswa Berprestasi di Bogor, Simak Caranya
Berikut Nama dan alamat korban luka-luka yang dirawat di RSUD Ciawi:
Berita Terkait
-
Emas Antam Ludes Diserbu di Bogor! Panik Buying atau Investasi Cerdas?
-
Bus Suporter Persebaya Alami Kecelakaan di Tol Pekalongan, Perjalanan ke Jakarta
-
Kecelakaan Maut Bus Rombongan Bonek, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Update Kondisi Rombongan Bonek Kecelakaan Maut di Tol Pekalongan, Mau Nonton Persija vs Persebaya
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
Terkini
-
Perempuan Hebat di Balik Tenun Ulos: Cerita Sukses Program Klasterkuhidupku BRI
-
BRI Boyong UMKM Binaannya ke Singapura, Jadi Partisipan di FHA-Food & Beverage 2025 Skala Global
-
Dedi Mulyadi: 25 Persen Lulusan SMP Jabar Bisa Sekolah Gratis di SMA Swasta!
-
Sejarah Terukir! Mahkota Raja Pajajaran Kembali 'Pulang' ke Bogor Setelah Ratusan Tahun
-
Dedi Mulyadi Turun Tangan, Desain Museum Pajajaran Bogor Bakal Dirombak