SuaraBogor.id - Surat Al Waqiah memiliki sejumlah keutamaan dalam kehidupan sehari-hari. Salah satunya, bisa mendatangkan rezeki.
Surat Al Waqiah merupakan surat ke-56 yang ada di dalam jus ke-27. Surat Al Waqiah berisi 96 ayat.
Isi surat Al Waqiah tentang hari kiamat yang akan terjadi dan balasan bagi orang mukmin dan kafir.
Dalam surat ini juga membahas tentang penciptaan manusia, api, dan segala jenis tumbuhan.
Baca Juga:Apresiasi Tulus Merawat Gala Sky, Fuji Dihadiahi Mobil Mewah oleh Seorang Dermawan
Salah satu keutamaan surat Al Waqiah yaitu mendatangkan rezeki atau memperlancar rezemi.
Berikut 10 keutamaan surat Al Waqiah dalam kehidupan.
1. Dijauhkan dari Kemiskinan
Membaca surat Al Waqiah sebanyak satu kali setiap malam, maka akan mendapatkan pahala yang berarti yaitu dijauhkan dari kemiskinan.
2. Kekayaan Berlimpah
Baca Juga:Kumpulan Bacaan Doa Dapat Rezeki Tak Terduga
Membaca surat Al Waqiah 14 kali selesai menunaikan salat Ashar, maka akan mendapatkan balasan berupa kekayaan berlimpah dan tidak akan ada habisnya.