Heboh Mobil Rombongan Bobotoh Dilempari Oknum, Kapolres Bogor Bilang Begini

Terlihat pada video tersebut, bobotoh yang sibuk membersihkan pecahan kaca akibat mendapatkan beberapa lemparan bongkahan batu dari orang tidak di kenal.

Andi Ahmad S
Senin, 20 Februari 2023 | 14:49 WIB
Heboh Mobil Rombongan Bobotoh Dilempari Oknum, Kapolres Bogor Bilang Begini
Ilustrasi bus bobotoh dilempar oknum [Instagram]

SuaraBogor.id - Sebuah video yang memperlihatkan aksi penyerangan yang dilakukan oleh oknum supporter terhadap rombongan bobotoh viral di media sosial.

Video viral penyerangan bobotoh itu terjadi usai laga Persib Bandung vs RANS Nusantara, Minggu (20/2/2023) sekitar pukul 22.00 WIB.

Terlihat pada video tersebut, bobotoh yang sibuk membersihkan pecahan kaca akibat mendapatkan beberapa lemparan bongkahan batu dari orang tidak di kenal.

“Kami datang dengan sopan tidak membuat onar. Kenapa banyak sekali pelemparan,” tulis @casual.idd_ pada video yang di posting.

Baca Juga:Mandi di Bendungan Irigasi Desa Cilacap, Pemuda 27 Tahun Asal Bogor Terseret Arus Sungai

“Terdapat beberapa kali lemparan,” sambung dia pada postingan berikutnya.

Tak hanya itu, ada juga video yang beredar aksi penjegatan orang tidak dikenal tepat berada di Gate tol sentul, Kabupaten Bogor saat para bobotoh hendak kembali ke kampung halaman.

Sementara itu, Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin mengatakan pihaknya telah melakukan pengamanan berupa pengawalan para suporter.

“Pengamanan sudah digelar sepanjang jalur, bahkan dikawal sampai ke batas Jakarta,” kata Iman.

Baca Juga:Waspada, Ada Begal Modus Senggol Hp di Bogor

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak