Kuota Penerimaan Beasiswa:
1. Gelombang 1: 300 penerima (5 Februari – 19 April, seleksi 22 April)
2. Gelombang 2: 330 penerima (1 Mei – 20 Juni, seleksi 24 Juni)
3. Gelombang 3: Kuota menyesuaikan (1 Juli – 20 Agustus, seleksi 26 Agustus)
Persyaratan Pendaftaran KIP Kuliah di UIKA Bogor:
Syarat Akademik
Baca Juga:Dokter Sebut Sopir Truk Galon Aqua Masih Belum Sadarkan Diri, Kritis Zona Merah
1. Lulusan SMA/SMK/MA sederajat tahun berjalan atau maksimal dua tahun sebelumnya.
2. Memiliki prestasi akademik yang baik.
Syarat Ekonomi
1. Berasal dari keluarga kurang mampu dengan minimal salah satu bukti dokumen berikut:
2. Kartu KIP dari sekolah (jika ada).
3. Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).
4. Surat keterangan tidak mampu dari kelurahan/desa.
5. Masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)
Cara Pendaftaran KIP Kuliah di UIKA Bogor:
1. Membuat Akun KIP Kuliah di https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id
2. Mendaftar sebagai calon mahasiswa baru di https://spmb.uika-bogor.ac.id
3. Mengikuti seleksi yang ditentukan UIKA Bogor
4. Verifikasi dan seleksi beasiswa
Baca Juga:Sopir Pengangkut Galon Aqua di Kecelakaan Maut Gerbang Tol Ciawi Selamat