Cecep Iman Nagarasid menjelaskan, mobil Suzuki Jimny itu masih bau pabrik alias keluaran tahun 2024 dengan kilometer yang masih sangat rendah.
"Ini tahun keluaran 2024, kalo lihat kilometer ada yang 6 ribu dan 8 ribu," jelas dia.
Cecep Iman menjelaskan, Satpol-PP Kabupaten Bogor tidak meminta mobil dinas tersebut. Pengadaan mobil dinas itu dianggarkan oleh bagian Aset atau Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah
"Ga milih, dikasih. Ga beli, dikasih untuk operasional," tutup dia
Baca Juga:IDI Bogor: Hanya Pemerintah yang Berhak Keluarkan Izin Praktik Dokter, Bukan LSM!
Harga Jimny Tiga Pintu
Dari informasi yang dihimpun Suarabogor.id, ada beberapa perbedaan harga Suzuki Jimny tipe tiga pintu alias 3 Door. Harga Suzuki Jimny tiga pintu itu kisaran setengah miliar.
Berikut estimasi harga Suzuki Jimny di wilayah Jawa Barat, termasuk Kabupaten Bogor:
- Jimny 3 Door MT: Rp 511.550.000
- Jimny 3 Door AT: Rp 524.000.000
- Jimny 3 Door MT 2 Tone: Rp 514.850.000
- Jimny 3 Door AT 2 Tone: Rp 527.300.000
Perlu diingat bahwa harga dapat berubah tergantung pada waktu dan lokasi. Harga ini berlaku untuk wilayah Bandung dan sekitarnya, dan dapat berbeda di kota lain di Jawa Barat.
Baca Juga:Viral, LSM di Bogor Geruduk Praktik Dokter, Ada Apa?
Ditengah Efisiensi Anggaran Prabowo Subianto