SuaraBogor.id - Mungkin sebagian Umat Muslim masih belum mengetahui doa agar dimudahkan rezeki dan segala urusan.
Setelah sholat subuh tidak dianjurkan untuk tidur di dalam islam, berdoa akan lebih baik agar mendatangkan rezeki dan keberkahan.
Seperti yang selalu Rasulullah ajarkan kepada umatnya nabi adalah, teladan terbaik bagi kita sebagai umatnya.
Perlu bagi kita mencontoh sosok beliau dengan amalan yang sesuai tuntunannya.
Baca Juga: Ditawari Uang, Cewek Ini Lebih Pilih Rp 10 Ribu, Alasannya Menyentuh
Rasulullah selalu berdoa di pagi hari selepas shalat subuh. Beliau membaca:
Allahumma Inniy As-aluka ‘ilman naafi’an, wa rizqon thoyyiban, wa ‘amalan mutaqobbalan
Artinya: “Ya Allah, Aku meminta kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, dan amal yang diterima juga rezeki yang baik.”
Berdoa yang khusyuk disertai juga kerendahan hati serta keyakinan akan dikabulkan oleh Allah SWT.
Doa ini sangat baik, tiga hal penting dalam hidup bisa kita dapatkan sekaligus. Ilmu yang bermanfaat, amalan yang diterima serta rezeki yang berkah.
Baca Juga: Kisah Pria Kelewat Jujur, Temukan Harta Karun di Sofa Bekas
Imam Nawawi dalam kitab Al-Adzkar menulis: “Dan kami meriwayatkan hadits dari Kitab Musnad Imam Ahmad,
Juga dari Sunan Ibnu Majah dan dari kitab Ibnu Sunny dari Ummi Salamah RA berkata:
”Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam setelah shalat Subuh membaca doa: Ya Allah, Aku meminta kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, dan amal yang diterima juga rizki yang baik.”.
Tidak ada seorang manusia yang lebih bahagia dari dia yang memiliki keluasan ilmu yang bermanfaat, bagi manusia lain juga manusia yang amalannya diterima dan dicukupkan rezekinya.
Berita Terkait
-
Hujan Deras? Amalkan Doa Ini Saat Naik Mobil untuk Perjalanan Aman
-
2 Sholawat Agar Menang Lomba, Bacalah Sebelum Mulai Berkompetisi!
-
Jadi Rahasia Nikita Mirzani Cepat Kaya, Bagaimana Doa dan Cara Sedekah Subuh yang Benar?
-
Tuntunan Dzikir dan Doa Setelah Sholat Dhuha Sesuai Sunnah
-
Pentingnya Mengajarkan Anak Berdoa, Ini 10 Doa Sehari-hari untuk Anak Lengkap!
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor