SuaraBogor.id - Mungkin anda masih belum tahu jika mengkonsumsi sesuatu seperti garam dan gula secara berlebihan bisa membuat kesehatan anda tidak baik.
Terkhusus untuk garam, menurut panduan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), orang dewasa disarankan untuk mengonsumsi garam kurang dari lima gram per hari atau sekitar dua gram sodium per hari.
Namun, adanya garam atau sodium "tersembunyi" di berbagai produk makanan membuat cukup banyak orang tanpa sadar mengonsumsi garam secara berlebih dalam keseharian mereka. Maka dari itu, Suarabogor.id menyarankan jangan terlalu banyak konsumsi garam.
Mengonsumsi garam atau sodium secara berlebih memiliki konsekuensi yang serius bagi kesehatan. Berikut ini adalah lima hal yang mungkin terjadi pada tubuh bila seseorang terbiasa mengonsumsi garam secara berlebih, seperti dilansir dari Ayobandung.com -jaringan Suara.com, Selasa, 25 Mei 2021:
Baca Juga: Tiga Aktivis di Jember Ditetapkan Tersangka Kasus Pelanggaran Prokes
Masalah ginjal
Studi yang dilakukan di Jepang pada 2018 menunjukkan bahwa diet tinggi garam berkaitan dengan peningkatan risiko gangguan fungsi jantung sebesar 29 persen. Studi ini melibatkan 12.126 orang dewasa.
Studi observasi lain pada 2018 yang dimuat dalam jurnal Kindey International menemukan bahwa asupan sodium yang tinggi berkaitan dengan peningkatan risiko penyakti ginjal kronis. Partisipan yang terlibat dalam studi ini merupakan individu dengan masalah hipertensi.
Sakit kepala terus-menerus
Asupan garam berlebih dapat memicu terjadinya sakit kepala yang berkepanjangan. Studi pada 2014 dalam BMJ Open menunjukkan bahwa kelompok dengan tingkat konsumsi sodium tertinggi paling sering mengalami sakit kepala. Sebaliknya, kelompok yang menjalani diet rendah sodium memiliki risiko sakit kepala yang lebih rendah.
Baca Juga: Catatan WHO, Lebih dari 115.000 Tenaga Kesehatan Meninggal Selama Pandemi Covid-19
Berat badan bertambah
Berita Terkait
-
7 Manfaat Kesehatan Mengejutkan dari Membaca Buku Setiap Hari
-
5 Teknik Psikoterapi untuk Menangani Gangguan Mental, Ciptakan Coping Mechanism Sehat
-
Hindari Makanan Ini Saat Lebaran Jika Punya Kolesterol Tinggi
-
Persiapan Mudik Bareng Anak: Dokter Sarankan Ini Agar Perjalanan Lancar Tanpa Drama!
-
10 Obat Herbal Terbaik untuk Menjaga Kesehatan Jantung secara Alami
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Kemarin Puncak Lumpuh Total! Macet Parah dari Gadog Sampai Cibodas
-
Ajak Warga Berlibur di Bogor, Rudy Susmanto Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan
-
Dilarang Berenang, Dua Wisatawan Bandung Tetap Nekat, Akhirnya Terseret Ombak Pantai Jayanti Cianjur
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman