SuaraBogor.id - Puluhan lapak PKL di Puncak Bogor dibongkar Satuan Polisi Pamong Praja atau Satpol PP Kabupaten Bogor. Lapak PKL dibongkar itu di area Masjid Atta'Awun, Selasa (22/6/2021).
Sekertaris Satpol PP Kabupaten Bogor Iman Wahyu Budiana mengatakan, pembongkaran lapak PKL Masjid Atta'Awun Puncak Bogor itu kerap timbulkan kerumunan.
Pihaknya mengkhawatirkan, dengan adanya kerumunan di area Masjid Atta'Awun Puncak Bogor itu bisa memicu klaster Covid-19 baru.
Menurutnya, tempat yang diperuntukan untuk area parkir tersebut banyak didirikan menjadi area berjualan, dan beberapa kali petugas melakukan sidak kearena tempat tersebut selalu penuh sesak akan pengunjung.
Baca Juga: Mulai Hari Ini Jam Operasional Sektor Usaha di Bogor Sampai Pukul 20:00 WIB
"Pembongkaran bersama dengan 110 personil Satpol PP, dengan dibantu oleh TNI Polri besama-sama membantu untuk mengeluarkan barang milik pedagang," katanya kepada Suarabogor.id.
"Yang pertama kita mengembalikan kembali fungsi area parkir masjid, dengan adanya PKL disini, pengunjung masjid yang menggunakan mobil harus memarkirkan kendaraannya dipinggir jalan, sering juga menimbulkan kemacetan," ucapnya.
Menurutnya, sebelum dibongkar Satpol PP sempat terjadi penolakan dari para pedagang, yang tidak ingin lapaknya dibongkar. Namun dapat direda oleh petugas penegak perda.
"Sekarang ini PPKM skala Mikro masih berlaku di Kabupaten Bogor dan diarea ini sering terjadinya kerumunan. Kita khawatir terjadinya kluster baru penyebaran covid-19," ucapnya.
"Total ada 61 lapak PKL yang dibongkar pada pagi ini yang berdiri diatas area yang seharusnya tempat parkir.
Iman pun menambahkan, tidak seluruh lapak PKL yang dibongkar pada hari ini. Lapak PKL yang dibongkar adalah lahan parkir area masjid Attawun yang didirikan PKL," tukasnya.
Baca Juga: Mengerikan! Ternyata Ini Sumber Ribuan Anak Terpapar Covid-19 di Bogor
Berita Terkait
-
Hari Terakhir Kampanye, Rudy-Jaro Ade Gelar Sembako Murah di Sirkuit Sentul
-
Pas Band Guncang Sirkuit Sentul saat Kampanye Akbar Rudy Susmanto
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Rudy Susmanto Bakal Buat Rambu-Rambu Jalan dengan Bahasa Sunda Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
Terkini
-
Soal Opsi TPS Darurat, Ini Kata Pemkab Bogor
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada