SuaraBogor.id - Lagi, mural berisikan kritikan kepada pemerintah muncul. Kali ini, muncul mural di Depok.
Tulisan mural di Depok itu bernada kritikan kepada Pemerintah. Tulisan mural itu diunggah akun instagram @Infodepok.
Berikut bunyi mural di Depok 'Wabah sebenarnya adalah korupsi!'.
Terlihat, tulisan mural itu berwarna putih dengan latar hitam. Tulisan mural itu belum diketahui lokasinya dimana. Namun, terlihat tembok itu berada di pinggir jalan.
"Depok mana nih ada coretan dinding?." tulis akun instagram @infodepok dikutip Suarabogor.id, Kamis (2/9/2021).
Klik disini untuk melihat mural di Depok.
Sebelumnya juga, mural berisikan kritikan kepada pemerintah kembali muncul. Kali ini mural di Bogor bernada kritikan.
Bunyi mural di Bogor itu yakni ‘Takut Tuh Sama Tuhan! Kok Sama Mural'.
Diketahui, mural itu muncul di taman kota, tepatnya di Taman Corat-Coret di Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa Barat.
Baca Juga: Mural Mirip Jokowi Dihapus, Wagub DKI: Kritik Lewat DPR, Jangan Buat yang Tendensius
Coretan tersebut berada di tembok yang mengarah ke sisi jalan.
Coretan tersebut ditulis di atas mural yang sudah ada.
Beberapa tulisan juga ditulis di tembok yang berlatar putih.
‘Takut tuh sama Tuhan! Kok sama mural, lomba dibungkam, muralkan Indonesia, dilarang melarang’
‘Para penguasa kian makmur!’***
‘Takut Tuhan bukan mural, muralkan Indonesia’
Berita Terkait
-
Gubernur Pramono Anung Buka Pintu Kritik Lebar-Lebar: Jangan Ragu, Itu Vitamin!
-
Bacakan Pantun di Retreat Kepala Daerah, Gibran Tuai Kritikan: Masih Banyak yang Berkualitas
-
Sindir Pidato Prabowo, Anak Gus Dur: Semua Kritikan Cuma Perlu Direspons Ndasmu
-
Gejolak #IndonesiaGelap Belum Reda, Mahasiswa UGM Pasang Spanduk Kritik Pemerintah
-
Adab Abidzar Al-Ghifari Tuai Kritikan saat Jawab Pertanyaan, Pendidikannya Dipertanyakan
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
BRI Kuatkan UMKM Kota Batu Lewat Pembiayaan dan Pemberdayaan Klasterkuhidupku
-
7 Ikhtiar Menemukan Jodoh Menurut Buya Yahya
-
DPRD Kota Bogor Terima Draft RPJMD, Mulai Bahas 4 Raperda: Kawal Arah Kebijakan Kota Bogor
-
The Banker Nobatkan BRI sebagai Bank Terbaik di Indonesia 2025
-
Fokus Dana Murah, BRI Perkuat Struktur Pembiayaan Berkelanjutan