SuaraBogor.id - Sebuah video memperlihatkan antrean vaksinasi Covid-19 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (7/9/2021) viral di media sosial.
Video viral antrean vaksinasi itu sampai mengular panjang, di Stadion Pakansari Cibinong, Bogor. dan terekam kamera.
Peristiwa antrean vaksin viral di Stadion Pakansari Bogor yang terekam dibagikan oleh akun Instagram @Cibinongviral. Hingga berita ini dibuat, video ini telah disaksikan lebih dari 493 ribu kali.
Antrean vaksinasi itu sendiri di Stadion Pakansari Bogor itu merupakan vaksinasi umum.
"Situasi terkini vaksin masal stadion pakansari selasa 7 september 2021 pukul 09.30 WIB," tulis akun instagram @Cibinongviral dikutip Suarabogor.id.
Tidak sedikit netizen berkomentar pada postingan antrean vaksinasi di Stadion Pakansari Bogor tersebut.
"Mimin vaksin mulu ni," tulis akun @shamir_davinchi
"Mng brangkat pagi tuh lbh baik gk berkerumun sampe segininya," tulis akun @evaru12's
"Ko gak pernah ada ya penyebaran c19 cluster vaksin?," tulis akun @derisulistyoro's
Baca Juga: UPDATE: Sungai Cidurian Meluap, 4 Kecamatan di Bogor Barat Terendam Banjir
Tag
Berita Terkait
-
Viral Ibu Ini Jual Emas Koleksinya 23 Tahun Lalu, Beli Rp41 Juta Kini Dijual Rp927 Juta
-
Di Pesantren saat Longsor, Santri Ini Harus Terima Kenyataan Pilu Seluruh Keluarga Meninggal
-
Viral Ibu Pemilik Warung Menangis dan Sungkem ke Gus Miftah, Tuai Pro Kontra
-
Oknum Aparat Akhirnya Minta Maaf sambil Cium Tangan Sudrajat Penjual Es Gabus, Direspons Sinis?
-
Netizen Buru Sosok Luna, Perempuan yang Diduga Pemantik Hoaks Es Gabus Spons di Kemayoran
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Iman Rachman Mundur, Penggantinya Sedang Dalam Proses Persetujuan OJK
-
Purbaya: Mundurnya Dirut BEI Sentimen Positif, Saatnya Investor 'Serok' Saham
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
Terkini
-
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 53 Kurikulum Merdeka: Kupas Tuntas Reproduksi Aseksual pada Hewan
-
Iwan Suryawan Desak Pemprov Jabar Sisir Anak Jalanan dan Warga Non-Data Jelang Ramadan 2026
-
PAD Kota Bogor Bocor Miliaran! Setoran Pajak Parkir Alfamart-Indomaret Cuma Rp35 Ribu Sebulan
-
4 Rekomendasi Sepeda untuk Pekerja Urban yang Ingin Bebas Macet Tanpa Mandi Lagi
-
4 Rekomendasi Sepeda Anak Usia 4 Tahun yang Aman dan Kece, Mulai 500 Ribuan