SuaraBogor.id - Momen bahagia Lutfi Agizal dan Nadya Indry nampaknya harus terganggu dengan adanya tuduhan terhadap dirinya, terkait pernikahan dengan dibiayai sponsor.
Tentunya hal itu mendapatkan reaksi dari Lutfi Agizal. Dia membantah keras tuduhan akun gosip terkait pernikahan dengan Nadya Indry menggunakan sponsor.
Lutfi mengamuk dan menegur akun gosip tersebut di Instagram Story.
Diketahui, Lutfi Agizal dan Nadya Indry resmi menikah. Pernikahan sejoli ini digelar mewah di sebuah hotel dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
Lutfi Agizal dibuat emosi dengan tuduhan sebuah akun gosip bahwa dirinya menikah dengan dibiayai sponsor.
"Ciyee ciyee yang ngakunya nikah udah sah negara dan agama berkat sponsor," tulis akun gosip yang ditunjukkan Lutfi di Instagram Story-nya.
"Hargai kami dong... menabung tiap hari demi pernikahan dari tabungan kita sendiri, sakit rasanya di bilang seperti ini. Apa perlu saya tunjukan invoice semua pembayaran vendor kami? Ayolah jangan menghancurkan hati kami yang bahagia ini," tulis Lutfi Agizal.
Bahwa ia sama sekali tak menerima endorse ditegaskan oleh pria 26 tahun ini. Biaya pernikahannya itu berasal dari tabungannya bersama Nadya.
"Astaghfirullahaladzim, ya Allah sabar, sabar. Hari pertama gue menikah ada cobaan luar biasa. Dibilang nikahan gue bersponsor, gratisan. No!" tegas Lutfi.
Baca Juga: Lesti Kejora Pingsan Ngaku Sudah Dua Kali Selama Hamil, Ini Penyebabnya
Saking kesalnya, Lutfi akan membuka invoice-nya kepada publik untuk membuktikan bahwa tuduhan tersebut tidak benar.
"Gue sama Nadya berusaha mengumpulkan sedikit demi sedikit dari tabungan kita. Ya Allah, jangan mentang-mentang kita dianggap public figur, artis, tokoh, segala sesuatu event kita dianggap gratisan atau bersponsor, tidak! Gue bisa buktiin semua vendor gue, nanti gue tunjukin invoice-nya," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Ulasan Novel Pengantin Remaja: Membuka Tabir Realita Pernikahan Dini
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Film Uang Passolo: Ketika Pernikahan Jadi Ajang Gengsi
-
Novel With You: Tentang Pernikahan Dini dan Ujian Kesetiaan
-
Ulasan Buku I Do: Kiat Memutus Luka Batin Warisan Leluhur dalam Pernikahan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Hujan Batu di Cigudeg: Protes Penutupan Tambang Oleh Dedi Mulyadi Berujung Kericuhan
-
Cigudeg Mencekam! 'Blunder' Ucapan Camat Picu Hujan Batu, Jalan Nasional Bogor Lumpuh Total
-
Puncak Bhakti Lintas Agama di Bogor: Bukti Nyata Toleransi Bukan Sekadar Wacana
-
Ribuan Warga Blokade Jalan Nasional Bogor-Banten dengan Truk, Protes Keras Kebijakan Dedi Mulyadi
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija