SuaraBogor.id - Miris, mungkin kata itu tepat ditunjukkan kepada seorang pria yang bekerja sebagai tukang bangunan, terpaksa membawa anaknya masih bayi ke tempat proyek viral di media sosial.
Video viral itu diunggah akun Tiktok @user7093098865125.. Diketahui, tukang bangunan bawa anak ke tempat kerja itu karena sang ibu pergi dan belum diketahui keberadaannya.
Tukang proyek yang membawa bayinya ke tempat kerjanya itu kemudian direkam salah satu rekannya. Video si pria itu kemudian tersebar di media sosial.
Menyadur dari Solopos.com -jaringan Suara.com, video berduarsi delapan detik itu memperlihatkan sang bayi berada di kereta dorong.
Di sampingnya tampak sang ayah yang tidur saat jam istirahat kerja. Video tukang bangunan yang membawa bayinya itu mendapatkan ribuan tanda suka dan ratusan komentar dari netizen hingga Kamis (14/10/2021).
Netizen yang melihat kisah sedih pria yang harus membawa bayinya ke tempat proyek berkomentar mengungkapkan keprihatinnya.
“Tidak bisa berkata-kata lagi, semoga baby sehat selalu bapaknya dilancarkan rezekinya Amin,” komentar pengguna akun @sitikaromah23.
“Kalau open donasi tag aku ya, makasih,” timpal pengguna akun @helenfaisal965.
Di sisi lain, ada netizen yang menawarkan diri untuk merawat si bayi tanpa mengharap imbalan.
Baca Juga: Pecinta Drakor Merapat, Ini 90 Nama Bayi Perempuan Korea yang Mudah Dilafalkan
“Sini aku mau merawatnya, boleh dijenguk setiap saat dan boleh dibawa pulang saat masnya dah pulang kerja. Gratis ga minta bayaran lillahi ta ‘ala,” tulis penggun akun @aswindra15180.
Berita Terkait
-
Menangis di Hadapan Gus Iqdam, Pemuda Ini Tanggung Utang Orang Tua Rp 350 Juta Sejak Usia 19 Tahun
-
Ide Menabung Tak Biasa: Pintu Rumah Jadi Celengan, Isinya Bikin Syok
-
Intip Gaji Syifa, WNI yang Viral Gabung Tentara Militer AS
-
Siapa Ade Chaerunisa? Viral Petantang-petenteng Pamer Punya 3 Surat Tanah
-
Sebarkan Video Ricky Harun Karaoke bareng LC, Motif Vierdha Dipertanyakan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Secercah Cahaya di Lubang Tikus Pongkor, Janji Kapolda Jabar Bawa Pulang Gurandil yang Terjebak
-
3 Spot Wisata Alam Aesthetic di Bogor Selatan, Vibesnya Kayak di Ubud!
-
11 Nyawa Melayang di Lorong 'Tikus' Pongkor Bogor, Kapolda Jabar Duga Masih Banyak Korban Terjebak
-
11 Gurandil Tewas di Lubang Maut Pongkor: Berasal dari Sukajaya, Cigudeg dan Nanggung
-
Kapolda Jabar Sebut 11 Gurandil Tewas di Lubang Maut Pongkor, Ini Daftar Nama Korban