SuaraBogor.id - Kanit Reskrim Polsek Cibinong AKP Yunli Pangestu mengatakan, bahwa mayat dalam kardus yang ditemukan warga di Karadenan, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor masih dalam penyelidikan pihak kepolisian.
Menurutnya, mayat misterius di Bogor tersebut ditemukan warga dalam paket kardus dibungkus plastik dan kain gegerkan warga Karadenan.
“Masih lidik, mayat dibawa ke Kramat Jati (rumah sakit di Jakarta Timur),” katanya kepada wartawan, Kamis (10/2/2022).
Sementara itu warga sekitar sempat mengira kardus berisi mayat itu hanya sampah.
“Saya tadi 05.30 WIB mau ngarit dekat situ udah lihat bungkusannya. Saya kira sampah kan, ya udah saya lewatin. Saya balik jam 09.00 WIB masih ada,” kata Madun, warga sekitar.
Warga merasa curiga karena bungkusan yang awalnya diduga sampah tersebut berat dan bau. Siang harinya, warga lalu membuka sedikit kardus tersebut dan ternyata berisi mayat.
Warga yang terkejut dengan temuan itu kemudian melapor ke ketua RT setempat dilanjutkan ke polisi.
Sebelumnya diberitakan sesosok mayat membuat geger warga Karadenan, Cibinong, Kabupaten Bogor. Mayat yang diperkirakan berjenis kelami perempuan itu ditemukan didalam bungkusan plastik dan dimasukkan dalam sebuah kardus.
Baca Juga: Masih Boleh Jual Miuman Beralkohol, Holywings Dianggap Tak Pantas Disebut Ramah Keluarga
Berita Terkait
-
Dinas Sosial Bogor 'Biarin' Korban Bencana, Pegawai Jalan-jalan ke Bali Pakai Anggaran Rp900 Juta?
-
Digosipkan Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, Penampilan Lawas Vanessa Nabila Diduga Sebelum Oplas Disorot
-
Bikin Keren Maksimal, Ini 5 Rekomendasi Barbershop di Bogor dengan Layanan Lengkap!
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
-
Punya Investasi di Lido City Bogor, Keluarga Donald Trump Tertarik Kembangkan Indonesia
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor
-
Dukung MCP KPK, DPRD Komitmen Hadirkan Pengelolaan Pokir yang Akuntabel
-
AI Jadi Kunci Sukses Media Daring? Suara.com Bagi Tips dan Triknya