SuaraBogor.id - Top lima berita menarik Suarabogor.id pada Selasa (8/3/2022) akan kembali akan di ulas, mulai dari isu Maria Vania pindah agama setelah dekat dengan Billy Syahputra.
Tidak hanya itu saja, ada juga soal pernikahan beda Agama di Gereja suami agama Katolik dan istri agama Islam, kasus pelecehan seksual di Citeureup diduga dilakukan ayah tiri.
Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Bogor pelesiran ke Bali, status Crazy Rich Doni Salmanan bakal luntur.
1. Viral Pernikahan Beda Agama di Gereja, Suami Katolik Istri Islam, Hilmi Firdausi: Fatwa MUI Haram dan Tidak Sah
Baca Juga: Senasib dengan Indra Kenz, Crazy Rich Bandung Doni Salmanan Terancam 20 Tahun Penjara
Baru-baru ini publik dihebohkan dengan pasangan yang menikah dan beda agama, pernikahan itu dilakukan di sebuah gereja, sang suami merupakan Katolik dan istrinya islam menggunakan hijab.
Pernikahan beda agama yang dilaksanakan di Gereja itupun menuai pro kontra di kalangan masyarakat. Bahkan, pendakwah Hilmi Firdausi ikut memberi respon terkait ramainya pemberitaan nikah beda agama di sebuah gereja di Kota Semarang.
2. Bejat! Anak di Bawah Umur di Citeureup Diduga Jadi Korban Pelecehan Ayah Tiri, Kakak Korban Beri Kesaksian
Seorang anak di bawah umur yang tinggal di Citeureup, Kabupaten Bogor diduga menjadi korban aksi bejat dari ayah tirinya. Korban diduga mengalami tindak percobaan pemerkosaan.
Baca Juga: Diperiksa 13 Jam Kasus Penipuan Quotex, Crazy Rich Doni Salmanan Diberondong 90 Pertanyaan
Ialah sang kakak di laman sosial media, Twitter memberanikan diri untuk mengungkap peristiwa miris yang dialami adik kandungnya tersebut.
3. Tanggapi Soal 'Pelesiran' ke Bali, Ketua Komisi I DPRD Bogor Usep Supratman Kesal: Sudah Haknya Dewan
Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Bogor Usep Supratman buka suara soal dirinya dan anggotanya disebut 'pelesiran' ke Bali ditengah harga bahan pokok naik seperti minyak goreng.
Apalagi, Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Bogor mengumumkan, bahwa tingkat kemiskinan di Kabupaten Bogor meningkat pada tahun 2021.
4. Sering Dekat Dengan Billy Syahputra, Isu Pindah Agama Menguat Karena Pakai Hijab, Maria Vania: Halalin Aku Bang
Model seksi Maria Vania sering menjadi perbincangan laki-laki terkait tubuh yang begitu indah, namun kali ini bukan karena tubuh seksi nya itu, kini wanita sering dekat dengan Billy Syahputra tersebut diisukan pindah agama.
Hal tersebut terkuak lewat foto-foto Maria Vania berhijab, balutan muslimah pun mengubah penampilannya dari yang tadinya seksi. Kini isu dugaan Maria Vania pindah agama pun menguat.
5. Status Crazy Rich Bakal Luntur, Doni Salmanan Diperiksa Polisi Terkait Kasus Quotex, Bakal Bernasib Seperti Indra Kenz?
Crazy Rich Indra Kenz jadi tersangka terkait kasus mempromosikan aplikasi Binomo investasi ilegal. Kini giliran Doni Salmanan akan diperiksa Penyidik Bareskrim Polri siang nanti dalam kasus trading binary option dalam aplikasi Quotex.
Informasi beredar, kasus yang menjerat Doni Salmanan tersebut bisa bernasib sama dengan Indra Kenz yang terancam dimiskinkan. Doni bakal diperiksa dalam kapasitasnya sebagai saksi.
Berita Terkait
-
Senasib dengan Indra Kenz, Crazy Rich Bandung Doni Salmanan Terancam 20 Tahun Penjara
-
Diperiksa 13 Jam Kasus Penipuan Quotex, Crazy Rich Doni Salmanan Diberondong 90 Pertanyaan
-
BREAKING NEWS! Crazy Rich Bandung Doni Salmanan Resmi Jadi Tersangka dan Ditahan, Kasus Penipuan Quotex
-
Indra Kenz Serahkan Mobil Mewahnya ke Penyidik untuk Disita, Langkah Kooperatif?
-
Doni Salmanan Penuhi Panggilan Bareskrim, Percayakan Kasusnya ke Polisi
Tag
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
- Cari Mobil Bekas Matic di Bawah Rp50 Juta? Ini 5 Pilihan Terbaik yang Tak Lekang oleh Waktu
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Klaim 7 Saldo Dana Kaget Ratusan Ribu untuk Modal Kerja Hari Senin
-
Bogor Diguyur Hujan Deras, Bendungan Katulampa Siaga 3
-
Kejutan Akhir Pekan! DANA Kaget Spesial Bogor Siap Dibagikan Sore Ini, Jangan Sampai Ketinggalan
-
Destinasi Wisata Ramah Keluarga di Puncak Bogor, Cocok untuk Liburan Akhir Pekan
-
Miris! Remaja 15 Tahun Jadi Korban Pemerkosaan Hingga Melahirkan