SuaraBogor.id - Kabar Habib Zein Assegaf alias Habib Kribo khawatir Anies Baswedan jadi presiden belakangan menyita perhatian publik. Habib Kribo bahkan mengimbau agar masyarakat memilih calon presiden yang didukung Jokowi pada 2024 mendatang.
Selain itu, berita soal video viral dua pria ugal-ugalan saat salat Id diamankan Polres Cianjur juga tak kalah menyita perhatian. Mari baca dua berita tersebut dan tiga berita terpopuler lainnya di SuaraBogor.id.
1. Imbau Masyarakat Pilih Presiden yang Didukung Jokowi, Habib Zein Assegaf Khawatir Anies Presiden: Hancur Negeri Ini
Habib Zein Assegaf alias Habib Kribo baru-baru ini mengungkap kekhawatirannya terkait sosok presiden 2024 mendatang.
Habib Kribo mengaku khawatir jika Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan yang terpilih menjadi Presiden Indonesia. Ia bahkan menyebut jika Anies menjadi presiden, bisa hancur negeri ini.
2. Terjebak Macet saat Libur Lebaran, Pasangan Muda Mudi Diduga Berbuat Mesum di Atas Mobil Pick Up
Sebuah Video berisi pasangan muda mudi diduga berbuat mesum saat terjebak macet di atas mobil pick up belakangan viral di media sosial.
Dalam video viral tersebut, tampak pasangan muda mudi itu diduga berbuat mesum dengan posisi tangan pria berbaju hitam berada di sekitar dada gadis berkerudung.
Baca Juga: Viral Pria Asal Sukabumi Tantang Umat Islam dan Injak Alquran
3. Kepadatan Arus Balik Kawasan Puncak Bogor Diprediksi Hingga Akhir Pekan, Polisi Pilih Terapkan One Way
Kepadatan lalu litas kendaraan pada arus balik di kawasan Puncak, Bogor diprediksi bakal berlangsung hingga akhir pekan. Hal tersebut diungkapkan Kapolres Bogor, AKBP Iman Imanuddin, Kamis (5/5/2022).
Kata Iman, Polres Bogor memprediksikan kepadatan kendaraan arus balik akan terjadi hingga akhir pekan. Prediksi tersebut bersamaan dengan wisatawan yang hendak berwisata di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor.
4. Ganteng dan Fashionable, 5 Potret Terkini Anak Arya Saloka dan Putri Anne
Tag
Berita Terkait
-
Viral Pria Asal Sukabumi Tantang Umat Islam dan Injak Alquran
-
Anderson Paak Pakai Foto Profil Pak Tarno, Pria dan Gadis Berkerudung Diduga Mesum di Atas Pick Up saat Macet
-
Viral Pria dan Gadis Berkerudung Berbuat Mesum di Atas Pick Up Saat Terjebak Macet
-
Kepadatan Arus Balik Kawasan Puncak Bogor Diprediksi Hingga Akhir Pekan, Polisi Pilih Terapkan One Way
-
Viral Dua Pria Ugal-ugalan Saat Solat Id, Kini Diamankn Polres Cianjur
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025