SuaraBogor.id - Sebuah rumah di Kampung Jawa, Desa Situ Udik, Cibungbulang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat terbakar, diduga akibat korsleting listrik.
Rumah yang kebakaran tersebut diketahui milik Oman warga Kampung Jawa.
Api baru bisa dipadamkan sekira pukul 14.30 WIB dibantu pemadam kebakaran sektor Leuwiliang, Senin, 1 Agustus 2022.
“Iya benar ada satu rumah hangus terbakar milik Oman dan penyebabnya korsleting listrik, laporan diterima pukul 12.30 WIB dan api bisa dipadamkan pukul 14.30 WIB,” ungkap Komandan Regu (danru) Damkar Sektor Leuwiliang Refgie Raulia kepada wartawan.
Baca Juga: Aksi Damkar Selamatkan Bocah yang Jarinya Masuk Lubang Botol Bikin Ngilu
Ia menjelaskan, unit yang menangani Merapi 42 dan Merapi 16 yang berasal dari Sektor Leuwiliang berjumlah 12 anggota terjun kelokasi kejadian.
“Proses pemadaman berjalan dengan lancar, tanpa adanya kendala,” jelasnya.
Namun ia menuturkan dalam kejadian tak ada korban jiwa hanya kerugian material. Untuk sementara pemilik rumah mengungsi ke kerabat terdekat.
“Untuk kondisi rumah habis terbakar, saat ini proses pendinginan sudah selesai,” katanya.
Baca Juga: Pengamat Sebut Kasus Hukum Ade Yasin Penuh Tekanan Politik: Hakim Harus Melihat Fakta
Berita Terkait
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
Bakamla Evakuasi 12 ABK Kapal Motor Mutiara Ferindo 2 yang Terbakar di Perairan Banten
-
18 Rumah Dinas TNI di Aceh Terbakar Hebat saat Libur Idul Fitri, Penyebabnya Masih Misteri!
-
Hari Ini, Contraflow Diberlakukan di Tol Jagorawi Arah Puncak
-
Wajib Coba! Bakso Seuseupan, Ikon Kuliner Lebaran Bogor Sejak 1984
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai
-
Kades di Bogor Terbukti Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Rudy Susmanto Perintahkan Inspektorat