SuaraBogor.id - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil 23 pemain untuk memperkuat pada laga FIFA Matchday melawan Curacao, 24 dan 27 September 2022.
Untuk diketahui, laga FIFA Match Day sendiri akan dilaksanakan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung (24/9) dan Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor (27/9).
Terdapat tiga nama di posisi kiper, yaitu Muhammad Riyandi, Nadeo Arga Winata, dan Syahrul Trisna Fadillah.
Sementara di posisi bek, ada delapan nama yang dipanggil pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong.
Mereka adalah Muhammad Ferrari, Asnawi Mangkualam, Elkan Baggott, Pratama Arhan, Fachrudin Aryanto, Rizky Ridho, Koko Ari Araya, dan Rachmat Irianto.
Kemudian di sektor gelandang dan sayap, STY memasukkan sembilan nama yang merupakan kombinasi pemain muda dan senior. Ini akan menjadi momen berharga bagi beberapa pemain junior yang mendapat jam terbang di tim senior.
Sembilan pemain itu adalah Marselino Ferdinan, Ricky Kambuaya, Marc Klok, Syahrian Abimanyu, Dendy Sulistyawan, Egy Maulana Vikri, Yakob Sayuri, Witan Sulaeman, dan Saddil Ramdani.
Lalu di lini depan, STY hanya memanggil tiga nama sebagai juru gedor. Mereka adalah Muhammad Ramadhan Sanantha, Dimas Drajad, dan Muhammad Rafli.
Berikut Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia, mengutip dari PSSI.
1. Muhammad Riyandi (Persis Solo)
2. Nadeo Arga Winata (Bali United)
3. Syahrul Trisna Fadillah (Persikabo)
4. Muhammad Ferrari (Persija)
5. Asnawi Mangkualam (Ansan)
6. Elkan Baggott (Gillingham)
7. Pratama Arhan (Tokyo Verdy)
8. Fachrudin Aryanto (Madura United)
9. Rizky Ridho (Persebaya)
10. Koko Ari (Persebaya)
11. Rachmat Irianto (Persib)
12. Marselino Ferdinan (Persebaya)
13. Ricky Kambuaya (Persib)
14. Marc Klok (Persib)
15. Syahrian Abimanyu (Persija)
16. Dendy Sulistyawan (Bhayangkara)
17. Egy Maulana Vikri (ViOn Zlate)
18. Yakob Sayuri (PSM)
19. Witan Sulaeman (AS Trencin)
20. Saddil Ramdani (Sabah FC)
21. Muhammad Ramadhan Sanantha (PSM)
22. Dimas Drajad (Persikabo)
23. Muhammad Rafli (Arema FC).
Baca Juga: Agenda Shin Tae-yong usai Kualifikasi Piala Asia U-20 2023
Tag
Berita Terkait
-
Agenda Shin Tae-yong usai Kualifikasi Piala Asia U-20 2023
-
Bencana Tanah Bergerak Ancam Wilayah Kabupaten Bogor, 22 Kecamatan Ini Wajib Waspada, Mana Saja?
-
Shin Tae-yong Bangga Atas Perjuangan Anak Asuhnya Lolos Piala Asia U-20 2023, Netizen Ungkap Rasa Harunya
-
Persib Sumbang 3 Pemain ke Timnas Senior Indonesia, Marc Klok Turut Bangga
-
Shin Tae-yong Beberkan Resep Sukses Timnas Indonesia Bungkam Vietnam di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Warga Bogor Siap-Siap! RPH Kabupaten Bogor Naik Kelas, Jadi yang Pertama Berstandar Halal Penuh
-
Mimpi ke Tanah Suci Tertunda! Ribuan Jemaah Haji Bogor Batal Berangkat 2026
-
Merasa Diganggu Terus-Menerus, Penjual Pecel Lele di Cileungsi Lampiaskan Dendam ke Anggota Ormas
-
Waspada! Kabupaten Bogor Juara 1 Daerah Paling Rawan Bencana se-Jawa Barat
-
4 Rekomendasi Sepeda Goes Kekinian untuk Bapak-Bapak Usia 40 Tahun: Tetap Hits dan Sehat