SuaraBogor.id - Suami dari Lesti Kejora, Rizky Billar dibuat berang dengan asumsi liar pemberitaan terkait kehidupan rumah tangganya.
Cap numpang hidup kepada Lesti membuat Rizky Billar begitu kesal. Ia pun menantang orang-orang yang memberi cap itu untuk bisa membuktikannya.
Tak tanggung-tanggung, Rizky bahkan akan memberikan uang Rp 100 juta untuk orang membuktikan kebenaran asumsi tersebut.
Sebelumnya, Rizky Billar sempat membantah tegas dugaan miring yang ditudingkan padanya. Kali ini, ayah satu anak itu kembali mengekspos pemberitaan serupa.
"Gue tantang lo buktiin kalau ternyata berita yang lo muat di artikel lo benar adanya. Gue akan kasih cuma-cuma buat lo Rp 100 juta tunai," tulis Rizky Billar di unggahan Instagram story mengutip dari matamata.com--jaringan Suara.com
"Cara buktiinnya? Terserah lo. Gue kasih lihat aliran dana gue ke mana-mananya juga nggak papa lo bisa akses itu semua," ungkapnya.
Sebagai kepala rumah tangga, Rizky Billar menegaskan bahwa ia sangat bertanggung jawab meski publik banyak yang meremehkannya.
Tantangan Rizky Billar tak hanya berlaku untuk sosok di balik pemberitaan yang membuatnya murka, tapi juga warganet yang suka berasumsi demikian.
"Oya, ini tantangan berlaku juga kok buat golongan-golongan netizen yang punya pemikiran yang sama ya. Silakan Anda buktikan daripada Anda koar-koar berdasarkan asumsi tanpa validasi," tambahnya.
Baca Juga: Marak Artis Selingkuh, Rizky Billar Sebut yang Selingkuh Orang Murahan
Rizky pun menjelaskan soal bagaimana seseorang bisa mendapatkan pendapatan.
"Sedikit ilmu dari saya yang ilmunya masih cetek (dangkal). Sumber pendapatan itu ada tiga. 1. Aktif income. 2. Portofolio income. 3. Pasif income. Jadi karena ada orang yang tidak mendapat penghasilan dari yang pertama, bukan berarti orang tersebut nganggur ubur-ubur,"
Berita Terkait
-
Bak Hidup Mewah, Netizen Soroti Barang Berharga Milik Syahrini: Tas Andalan
-
Marak Artis Selingkuh, Rizky Billar Sebut yang Selingkuh Orang Murahan
-
Rizky Billar Ngamuk Disebut Numpang Hidup dari Lesti Kejora
-
Anak Lesti Kejora Sudah Pulang Usai Operasi Hernia, Ekspresi Tenang Jadi Sorotan
-
Tepis Tudingan Numpang Hidup ke Lesti Kejora, Rizky Billar Tantang Pembuktian dengan Iming-iming Rp100 Juta
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Pemkot Bogor Dinilai Lalai Izinkan Kafe Miras Dekat Sekolah dan Pesantren
-
Bisa Antar Jemput Anak Sekaligus Belanja, Ini 3 Rekomendasi Sepeda Paling Stabil dan Anti Ribet
-
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 53 Kurikulum Merdeka: Kupas Tuntas Reproduksi Aseksual pada Hewan
-
Iwan Suryawan Desak Pemprov Jabar Sisir Anak Jalanan dan Warga Non-Data Jelang Ramadan 2026
-
PAD Kota Bogor Bocor Miliaran! Setoran Pajak Parkir Alfamart-Indomaret Cuma Rp35 Ribu Sebulan