SuaraBogor.id - Publik belakangan ini dihebohkan dengan kasus KDRT yang dialami Lesti Kejora oleh suaminya sendiri yakni Rizky Billar. Tidak hanya itu saja, ada juga kasus dugaan perselingkuhan yang dilakukan Denise Chariesta dengan salah satu suami artis.
Untuk diketahui, publik merasa tidak menyangka kasus KDRT Rizky Billar kepada Lesti Kejora. Pasalnya, keduanya sering pamer kemesraan di hadapan publik.
Sedangkan untuk dugaan perselingkuhan, Denise Chariesta mengaku telah menjadi simpanan suami artis yang diduga suami dari Ayu Dewi yakni Regi Datau.
Suami Ayu Dewi yang seorang pengusaha itu diduga selingkuh dengan selebgram Denise Chariesta. Dugaan tersebut mencuat setalah pengakuan Denise soal dirinya menjadi selingkuhan suami artis berinisial R.
Baca Juga: KPI Minta Stasiun TV Tak Undang Rizky Billar Jadi Bintang Tamu
Dari ciri-ciri dan inisial yang diungakap Denise, netter menduga bila Regi Datau yang menjadikan sang selebgram sebagai simpanan selama empat tahun lamanya.
Rizky Billar dan Denise Chariesta kini seakan menjadi public enemy. Mereka ramai dibanjiri hujatan atas apa yang sudah diperbuat masing-masing.
Mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, sampai-sampai, ada netter yang menjodohkan Rizky Billar dengan pebisnis bunga buket tersebut.
Bila nantinya Billar bercerai dari Lesti Kejora dan menjadi duda, netter tersebut seakan ikhlas menjodohkan sang artis dengan Denise Chariesta.
Dalam video yang dibagikan akun TikTok@maharani_putrie, sang oemilik akun nampak mengkolase potret Billar dan Denise Chariesta.
Baca Juga: Rizky Billar Diperiksa Hari Ini, Buntut Kasus KDRT Lesti Kejora
"Kelintas di pikiran gw seandainya nanti billar udah jadi Duda terus jodoh yang ini (Denise Chariesta).... biar lo banting lo cekik mau lo seret ke kamar mandi gapapa deh banyak tg ikhlas kok," bunti narasi video tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
10 Tanda Kamu Jadi Korban Backburner Pacar, Apakah Sama dengan Selingkuh?
-
Wejangan Ayu Dewi, Singgung Momen Luna Maya Nangis-Nangis
-
Ayu Dewi Klarifikasi Dianggap Nyinyir ke Gisel Bawa Pacar Baru di Nikahan Luna Maya
-
Gisella Anastasia Kepergok Mesra dengan Cinta Brian di Nikahan Luna Maya, Ayu Dewi: Gisel, Sabar!
-
Isi Hampers Bridesmaid Luna Maya Bikin Melongo! Ayu Dewi Bocorkan Hadiah Mewah Jutaan Rupiah
Tag
Terpopuler
- Shin Tae-yong: Saya Sudah Sering Katakan, Liga Indonesia Harus...
- Selamat Datang Penyerang Keturunan! 2 Tak Perlu Naturalisasi untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Resmi Didukung Pemerintah Bisa Cuan Jutaan Rupiah
- 3 Bek Asing Jago yang Bisa Direkrut PSM Makassar untuk Gantikan Yuran Fernandes
- Alhamdulillah Elkan Baggott Tak Jadi Pergi
Pilihan
-
Tempo Scan Kecipratan Proyek Prabowo, Bakal Bangun 1.000 Dapur Makan Bergizi Gratis Dilahan Miliknya
-
Mobil Listrik BYD Seal Terbakar di Palmerah, BYD Indonesia Lakukan Investigasi
-
6 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaik Mei 2025, Harga cuma Rp 2 Jutaan
-
Pungli ke Pedagang Kaki Lima, Warga Kampung Baru Diciduk Anggota Polsek Pasar Kliwon
-
8 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Terbaik Mei 2025, Terang Meski di Bawah Terik Matahari