SuaraBogor.id - Korban bayi tertukar di Bogor, Siti Mauliah berencana mengganti nama anaknya setelah resmi anak kandungnya dirawat olehnya.
Siti Mauliah menyampaikan bahwa pertukaran anak biologis itu akan dilakukan pada akhir September ini. Setelah itu, bayi aslinya akan ia ganti.
"Ada rencana nanti ganti nama buat anak cuman hari ini kita fokus buat selesain proses pertukaran dulu," kata Siti Mauliah Selasa, 19 September 2023.
Pergantian itu akan dilakukan sesuai adat di kampungnya dengan cara tahlilan dan doa bersama dengan warga sekitar.
Baca Juga: Rebutan Selfie Bareng Jokowi, Gadis di Bogor Ini Alami Hal Mengejutkan Karena Ulah Paspampres
"Kan kalau saya tinggal di pemukiman kampung harus ada acara seperti selamatan dan juga pengajian keluarga," paparnya.
Tak hanya mengganti nama, keluarga Siti Mauliah juga akan melakukan proses aqiaqah untuk anak laki-lakinya yang baru dipertemukan setelah satu tahun lamanya itu.
"Nanti aqiqah nya dinamis kalo memang keuangannya juga sudah ada," ungkap dia.
Menurut dirinya, alasan mengganti nama kepada sang anak agar lebih berkah saja sekaligus ucap syukur atas proses panjang ini sampai bertemu kembali dengan anak biologisnya.
"Saat ini masih menginap dirumah sampai akhir bulan, dan sudah meminta persetujuan dengan Bu Dian agar anak bisa adaptasi lingkungan," tutup dia.
Baca Juga: Rocky Gerung Bakal Gelar Debat Terbuka di PN Cibinong Soal Dugaan Ujaran Kebencian
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Berita Terkait
-
Kebun Raya Bogor Jadi Magnet Libur Lebaran: Pengunjung Membludak, Fasilitas Ditingkatkan!
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
Hari Ini, Contraflow Diberlakukan di Tol Jagorawi Arah Puncak
-
Wajib Coba! Bakso Seuseupan, Ikon Kuliner Lebaran Bogor Sejak 1984
-
Kronologi Kades Klapanunggal Minta Jatah Rp165 juta ke Perusahaan Berkedok THR
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai