SuaraBogor.id - Densus 88 Tangkap Kampung Situ Leutik RT 2/6, Desa Dramaga, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor ternyata merupakan penjual tahu keliling.
Pemilik Kontrakan, Mariah mengungkapkan dirinya tidak mengetahui secara detail soal terduga teroris tersebut ditangkap, namun tiba-tiba ada polisi ke kontrakan miliknya.
Menurut dia, kesehariannya keluarga M terlihat biasa saja tidak ada yang mencurigakan.
Ia mengatakan, Istri terduga teroris M itu setiap pagi mengantarkan anaknya sekolah.
Sedangkan M sehari-hari mengunakan motor berjualan tahu keliling ke daerah Ciseeng dan Parung, Bogor.
"M, rencananya bakal ngontrak bersama keluarganya selama satu tahun. Namun, saat ini baru tinggal di kontrakan dua bulan," ujarnya.
Mariah mengungkapkan pengakuan keduanya mereka berasal dari daerah Tangerang.
"Ada beberapa barang milik M dibawa oleh polisi, termasuk motor Honda yang bias dipake berjualan tahu keliling," ungkapnya.
Sebelumnya, warga Kampung Situ Leutik RT 2/6, Desa Dramaga, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor digemparkan dengan penangkapan salah seorang warga berinisial M oleh Densus 88 Polri.
Baca Juga: Akhirnya Pelaku Begal Payudara Siswi SD di Bogor Ditangkap
Mengutip dari Metropolitan -jaringan Suara.com, Satu orang terduga teroris di Dramaga, Kabupaten Bogor, diamankan Densus 88 Polri sekitar pukul 11:30 WIB.
M, Terduga teroris yang diciduk Densus 88 Polri disebut biasa beraktifitas sebagai penjual tahu keliling.
Densus 88 Polri mengamankan beberapa barang dan satu sepeda motor yang biasa dipakai pelaku berjualan tahu keliling di sebuah rumah kontrakan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Asias Rise and New Labour Migration Opportunities to Russias Tech Hubs
-
4 Kelebihan Sepeda MTB untuk Bapak-Bapak dan Rekomendasi Harga 2025
-
Pria Diduga 'Bank Keliling' Ditemukan Tewas di Gubuk Rumpin, Polisi Ungkap Dugaan Penyebabnya
-
Puncak Bogor Segera Punya Jalan Alternatif Baru! Ini Proyek Rudy Susmanto yang Dimulai 2026
-
Berkontribusi Dukung Asta Cita, BRI Terima Penghargaan dari Kementerian IMIPAS