SuaraBogor.id - Ketua DPD Partai Golkar Wawan Hikal Kurdi alias Wanhai, menargetkan untuk capres-cawapres Prabowo- Gibran memang di Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Hal itu dibuktikan dengan dirinya menggelar konsolidasi kekuatan Partai Golkar Kabupaten Bogor untuk menghadapi Pilpres dan Pemilu 2024.
Wanhai, mengumpulkan kader Golkar di daerah pemilihan (dapil) V, tepatnya di Kecamatan Cigudeg, Jum'at 22 Desember 2023.
Acara konsolidasi bersama kader Partai Golkar Kabupaten Bogor ini dimanfaatkan Wanhai untuk mengendorse Caleg DPR RI Ravindra Airlangga, sekaligus memberikan pendidikan politik kepada para kader.
Baca Juga: Anak Airlangga Hartarto Dilaporkan Netfid ke Bawaslu Dugaan Pelanggaran Kampanye
"Konsolidasi akan terus kita lakukan untuk memenangkan Pillres dan Pileg sekaligus," kata Wanhai.
Wanhai mengatakan, Golkar Kabupaten Bogor memiliki target suara untuk Capres-cawapres nomor urut dua Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebanyak 70 persen di Bumi Tegar Beriman.
Wanhai sapaan akrabnya berujar, pihaknya (Golkar Kabupaten Bogor) akan terus berjuang lebih keras lagi untuk mendapatkan suara pemilih di Bumi Tegar Beriman ini untuk Prabowo-Gibran.
"Kita melakukan road show di dapil satu sampai enam, kali ini di dapil lima kita melakukan penguatan struktural menjelang Pemilu 2024," katanya kepada wartawan.
"InsyaAllah konsolidasi yang dilakukan hari ini pertama adalah bagaimana Pilpres Pak Prabowo dan Mas Gibran dari beberapa lembaga survey yang telah melaksanakan survey 53,2% pada hari ini. Kami partai Golkar sepakat punya keinginan bekerja keras, target Pak Prabowo dan Mas Gibran di Kabupaten Bogor agar 70%," ujarnya
Baca Juga: 4 Rumah Sakit Ini Siapkan Fasilitas Khusus Bagi Caleg Gagal Pemilu 2024 di Kabupaten Bogor
"Kemudian partai Golkar ini bisa menang di Kabupaten Bogor, tentunya nanti ketua DPRD otomatis dari Partai Golkar, terkhusus juga untuk calon anggota DPR RI, Ravindra Airlangga bisa menang di Kabupaten Bogor, selanjutnya untuk calon bupati Bogor Jaro Ade juga bisa menang. Intinya kita ingin pemilu dan Pilkada nanti Golkar menang," tambahnya.
Berita Terkait
-
Karier dan Bisnis Najwa Shihab, Heboh Rumor Masuk Radar Kabinet Prabowo Gegara Sikap Diam
-
Ada Blocking dari Tamu Open House Jokowi dan Prabowo, Rocky Gerung: Kelihatan Siapa Masuk Geng Mana
-
Politik Tidak Libur, Rocky Gerung Yakini Ada Kasak-kusuk Reshuffle Kabinet Prabowo saat Lebaran
-
Pendidikan Mentereng Najwa Shihab, Santer Isu Masuk Kabinet Prabowo
-
Soroti Open House Prabowo, Rocky Gerung: Selalu Ada Sinyal Politik di Momen Idul Fitri
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
Terkini
-
Kemarin Puncak Lumpuh Total! Macet Parah dari Gadog Sampai Cibodas
-
Ajak Warga Berlibur di Bogor, Rudy Susmanto Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan
-
Dilarang Berenang, Dua Wisatawan Bandung Tetap Nekat, Akhirnya Terseret Ombak Pantai Jayanti Cianjur
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman