SuaraBogor.id - Seorang gadis cantik bernama Meiysa Nursabila (16), warga Kampung Balakang RT 01/RW 01 Desa Sindanglaya, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Cianjur, dikabarkan hilang.
Gadis cantik yang dikenal pendiam itu hilang sejak sebulan lalu tanpa jejak. Hingga saat ini keberadaan Meiysa belum juga ditemukan.
Salah satu anggota keluarga, Meiysa, Cucu Noviana mengatakan, gadis cantik itu dikenal pendiam dan tidak pernah keluar rumah tanpa memberitahu keluarga.
Pada hari Minggu (7/4/2024), sekitar pukul 13.00 WIB, Meiysa meninggalkan rumah tanpa pamit.
Baca Juga: Klaim Objek Wisata di Cianjur Bebas Pungli, Bupati: Laporkan Jika Ada
“Anak ini memang pendiam dan tidak pernah keluar rumah tanpa ngasih tau kepada keluarganya,” ujar Cucu, kepada wartawan dikutip Kamis (9/5/2024).
Saat meninggalkan rumah, Meiysa mengenakan baju ungu dan celana legging hitam.
Dia memiliki ciri-ciri fisik tinggi badan 150 cm dan kulit putih.
Cucu menambahkan bahwa Meiysa jarang bermain ponsel dan orang tuanya pun tidak memperbolehkannya.
“Ya, pas hilang Minggu 7 April dan sekarang sudah 6 Mei, jadi udah mau satu bulan hilangnya. Dan pihak keluarga juga sudah lapor ke pihak berwajib,” kata Cucu.
Baca Juga: Cianjur Selatan Kembali Bermimpi, Pemekaran Menjadi Kabupaten Baru Diusulkan Lagi
Keluarga Meiysa sangat berharap agar dia dapat segera ditemukan.
Bagi masyarakat yang melihat gadis yang hilang asal Cipanas itu, mohon untuk melapor ke Polsek terdekat.
Berita Terkait
-
Apotek Dilarang Bebas Jual Alkohol Murni
-
Ngeri! Ngamuk Gegara Tak Dibelikan Skincare, Gadis Belia di Pemalang Ancam Tusuk Ibunya Pakai Pisau
-
Berendam di Kolam Pemandian Air Panas Curug Cipanas Nagrak Bandung
-
Pengakuan Sadis, Pria Bunuh Gadis Setelah Lempar Koin: Jika Hasilnya Ekor Mungkin Dia Masih Hidup
-
Gadis Tasik 16 Tahun Hilang 4 Hari Ditemukan Lemas di Brebes, Begini Kondisinya
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Rusuh Lagi! Indonesia Siap-siap Sanksi FIFA, Piala Dunia 2026 Pupus?
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Lolly Kembali Main TikTok, Penampilannya Jadi Sorotan: Aura Kemiskinan Vadel Badjideh Terhempas
Pilihan
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
-
Sejarah dan Makna Tradisi Nyekar Makam Sebelum Puasa Ramadan
Terkini
-
Oknum Guru Cabuli Siswi di Cianjur, Ancam Korban Agar Diam
-
Kelakar Jokowi di HUT ke-17 Gerindra Soal Kekuatan Prabowo: Saking Kuatnya Gak Ada yang Kritik
-
Datang di HUT ke-17 Partai Gerindra, AHY Siap Dukung Prabowo di 2029
-
PKS Belum Pasti Dukung Prabowo di Pilpres 2029, Aher: Jangan Sekarang
-
Prabowo Subianto Ingin Bentuk Koalisi Permanen, PKB Siap Masuk