SuaraBogor.id - Pesta seks yang terjadi di Wisma Bahagia, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat berhasil dibongar polisi.
Saat ini ada 8 terduga pelaku prostitusi online diamankan Satreskrim Polresta Bogor.
Para terduga pelaku yang terdiri dari PSK hingga Joki ini diamankan di Wisma Bahagia Selasa, 24 September 2024 kemarin.
Adapun, 8 terduga pelaku ini berinisial MIFW (27), RP (20), AR (28), AD (22), RA (22), IN, R (24) dan DN (21).
Dari tangan mereka, jajaran Satreskrim Polresta Bogor Kota juga berhasil mengamankan beberapa barang bukti berupa kondom, Handphone (HP) dan tas.
Kasatreskrim Polresta Bogor Kota, AKP Aji Riznaldi Nugroho menerangkan, 8 terduga porstitusi online terdiri dari empat orang pria dan empat orang wanita.
Mereka berasal dari berbagai wilayah, mulai dari Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, dan Kabupaten Sukabumi.
"Modus pelaku menggunakan aplikasi Michat kemudian menawarkan jasa ML,lalu diarahkan ke Wisma," kata AKP Aji Riznaldi Nugroho.
Dirinya menjelaskan, terduga pelaku yang memiliki peran sebagai joki menawarkan wanitanya dengan harga yang bervarian, mulai dari harga Rp300 ribu sampai dengan Rp500 ribu dalam satu kali main.
Baca Juga: Bogor Sukses Turunkan Angka Prevalensi Narkoba, Berkat Kolaborasi dengan Densus 88
"Barang bukti yang diamankan 6 Box Kondom Merk Sutra, 7 buah handphone, 1 buah tas warna hitam berisikan 3 buah Handphone, 1 buku tabungan Bank Bjb, dan 1 buah kondom Merk Sutra," tandas dia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Punggung Gak Cepat Lelah, Ini Daftar Sepeda MTB Bekas Geometri Tegak yang Cocok buat Bapak-bapak
-
Pesta Mabuk Batal! Polres Bogor Gilas 9.873 Botol Miras Ilegal Jelang Malam Tahun Baru
-
Kejari Bogor Tuntaskan Ribuan Kasus hingga Setor Denda Tilang Rp405 Juta
-
Menatap 130 Tahun, BRI Torehkan Capaian Impresif dan Perkuat Kontribusi bagi Perekonomian Nasional
-
3 Rekomendasi Sepeda Bekas Terbaik untuk Bapak-Bapak: Nyaman, Awet, Mulai Rp1 Jutaan