SuaraBogor.id - Hitung cepat alias Quick Count pemilih pasangan calon Walikota-Wakil Walikota Bogor dari Charta Politika menujukan keunggulan pasangan Atang Trisnanto - Annida.
Dari Quick Count per 27 November 2024 pukul 15:44 WIB, baru sebanyak 2 persen suara yang masuk atau hasil pemilihan Pilkada Kota Bogor.
Dari dua persen suara itu, pasangan calon Walikota-Wakil Walikota Bogor nomor urut 2, Atang - Annida mendapatkan sebanyak 30.76 %.
Sementara urutan kedua diraih oleh pasangan calon nomor urut 3, Dedie - Jenal dengan persentase 29.32%. Urutan ketiga didapati oleh pasangan calon nomor urut 5, Rayendra - Eka dengan perolehan 25.29%.
Baca Juga: Sempat Viral di MK, Jaro Ade Kembali Targetkan Kemenangan 100 Persen di Cileuksa
Kemudian, di urutan keempat diraih oleh pasangan calon nomor urut 4, Rena-Tedy dengan persentase 8.75%. Terakhir pasangan calon nomor urut 1, Sendi-Melli dengan persentase 5.88% .
Diketahui, calon Walikota yang unggul, Atang Trisnanto merupakan mantan Ketua DPRD Kota Bogor.
Sementara Dedie A Rachim merupakan mantan wakil Walikota Bogor pendamping Bima Arya.
Sementara, Rayendra merupakan seorang dokter terkenal. Calon Walikota Rena merupakan mantan Kepala Dinas PUPR Kota Bogor dan Sendi merupakan mantan Ajudan istri Presiden Joko Widodo.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Momen Cawabup 01, Ade Ruhandi Sungkem ke Ibu Tercinta Sebelum Mencoblos
Berita Terkait
-
Update Hasil Quick Count Litbang Kompas: Suara Masuk 86 Persen, Pramono-Rano Unggul 49,51%
-
Quick Count Kedai Kopi: Andra Soni-Dimyati Unggul Tipis dari Airin-Ade Sumardi
-
Sungkem Sebelum Pergi ke Jakarta Pantau Quick Count, RK Diminta Ibunya Banyak Istighfar, Kenapa?
-
Turis Jepang Kapok Berkunjung ke Kota Bogor Gegara Pengamen Marah-marah di Angkot
-
Ajak Masyarakat datang ke TPS 27 November, Habib Nabil Bicara Nasib Masa Depan Bogor
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
Terkini
-
Hasil Quick Count LSI Pilbup Bogor: Paslon Rudy-Jaro 73,45%, Bayu-Kang Mus 26,55%
-
Baru Masuk Suara 2 Persen, Atang-Annida Unggul di Quick Count Charta Politika
-
Sempat Viral di MK, Jaro Ade Kembali Targetkan Kemenangan 100 Persen di Cileuksa
-
Bahasa Isyarat yang Ditunjukkan CS BRI Saat Layani Nasabah Disabilitas Hasilkan Respons Positif Publik
-
Momen Cawabup 01, Ade Ruhandi Sungkem ke Ibu Tercinta Sebelum Mencoblos