SuaraBogor.id - Satpol-PP Kabupaten Bogor gagal melakukan razia tempat hiburan malam (THM) di dua lokasi wilayah Kecamatan Sukaraja pada Jumat 7 Maret 2025 tengah malam.
Satpol-PP Kabupaten Bogor rencananya akan menggelar razia THM Dua Raja dan M-One yang diduga masih beroperasi selama ramadan 1446 Hijriah.
"Berawal dari kecamatan sukaraja ya, jadi camat sukaraja meminta bantuan untuk melakukan operasi THM," kata Sekertaris Satpol-PP Kabupaten Bogor, Anwar Anggana.
Ia menyebut, saat ke dua lokasi itu, Satpol-PP Kabupaten Bogor tidak menemukan kegiatan operasional THM karena diduga bocor informasi.
"Jadi sudah bocor, jadi terlalu rame, jadi mereka sudah mendengar dan mengetahui sebelum kita ambil tindakan," kata dia.
Kedepan, kata dia, Satpol-PP Kabupaten Bogor akan melakukan operasi senyap tanpa memberi tahu siapapun untuk THM yang masih operasi di ramadan.
"Langkah ke depan kami akan lakukan operasi senyap, operasi senyap secara diam-diam dan saya yakin mereka akan buka kembali," jelas dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Catat! Ini Jadwal Imsakiyah Terbaru Sabtu 8 Maret Untuk Wilayah Bogor
Berita Terkait
-
Catat! Ini Jadwal Imsakiyah Terbaru Sabtu 8 Maret Untuk Wilayah Bogor
-
Kontroversi PT Jaswita Lestari Jaya: Tantang Gubernur, Langgar Aturan Hingga Pembongkaran Hibisc Fantasy
-
Pembongkaran Bangunan Tak Berizin Hibisc Fantasy Puncak Bogor Ditargetkan Selesai Sebelum Idul Fitri
-
Rumah Rusak, Akses Jalan Tertutup, Imigrasi Bogor Terjun Langsung ke Cisarua
-
Dugaan Pungli Berkedok Iuran, Wali Murid di Bogor Diintimidasi dan Dikeluarkan dari Grup Sekolah
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Mengapa Warga Rela Pindah dari Depok ke Cibinong Saat CFD? Ternyata Ini 'Racun' Jalan Tegar Beriman
-
Kantor Desa Digembok Warga! Protes Keras Janji Palsu Kepala Desa Bojong Kulur
-
Warga Bogor Siap-siap! Mulai Pukul 6 Pagi, Jalan Utama Cibinong Bakal Berubah Jadi Arena Olahraga
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Anak Pejabat di Angkringan Cileungsi, Sekdes dan Tokoh Pemuda Pasang Badan
-
Anak Anggota DPRD Bogor Dianiaya Warga? Sekdes Mekarsari: Itu Fitnah!