"Ular liar itu soalnya lokasinya dekat dengan aliran sungai atau selokan, ada kemungkinan gegara hujan dingin jadi naik ke permukaan,” jelasnya.
Kejadian ular masuk ke permukiman di Bogor memang kerap terjadi, mengingat wilayahnya yang masih memiliki banyak area hijau dan aliran sungai yang menjadi habitat alami reptil.
Berkaca dari insiden ini, Arman Riyanto memberikan imbauan penting kepada masyarakat agar tidak panik dan tidak menangani ular sendiri jika tidak memiliki keahlian.
"Untuk masyarakat kalau misal tidak berani evakuasi, lebih baik telepon ke petugas. Khawatirnya ular itu berbisa, terakhir bersihkan rumah dari benda-benda yang menumpuk dan semprot wangi-wangian,” pungkasnya.
Membersihkan rumah, terutama dari tumpukan barang yang bisa menjadi tempat persembunyian, dan menjaga kebersihan agar tidak mengundang tikus (mangsa ular) adalah langkah preventif yang bisa dilakukan warga.
Tag
Berita Terkait
-
Detik-Detik Penemuan Bayi di Material Bangunan Bogor, Berawal dari Suara 'Kucing'
-
BPN Dilaporkan ke Polres Bogor Atas Dugaan 'Mainkan' Tanah Kas Desa Bojong Koneng
-
Korban Bencana Babakan Madang Ditemukan Tak Bernyawa di Pencarian Hari Keenam
-
Sadis! Dibunuh di Bogor, Mayat Indriana Dibuang Keliling Jawa Barat
-
Sempat Hilang di Bukit Paniisan Sentul, Syahrul Ramadhan Langsung Dievakuasi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Sampai Menginap di Stasiun! Cek Jadwal KRL Terakhir Jakarta-Bogor Malam Ini 13 Januari
-
Anti Encok! Ini 5 Rekomendasi Sepeda Nyaman untuk Bapak-Bapak Harga di Bawah Rp3 Juta
-
6 Fakta Mencekam Demo Tambang Cigudeg: Dari Blunder Ucapan Camat hingga Janji Manis Bupati Rudy
-
Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
-
Buntut Demo Besar Cigudeg, Rudy Susmanto Bawa Kabar Pasti: 15 Ribu Penerima Bansos Segera Dibayar