"Ular liar itu soalnya lokasinya dekat dengan aliran sungai atau selokan, ada kemungkinan gegara hujan dingin jadi naik ke permukaan,” jelasnya.
Kejadian ular masuk ke permukiman di Bogor memang kerap terjadi, mengingat wilayahnya yang masih memiliki banyak area hijau dan aliran sungai yang menjadi habitat alami reptil.
Berkaca dari insiden ini, Arman Riyanto memberikan imbauan penting kepada masyarakat agar tidak panik dan tidak menangani ular sendiri jika tidak memiliki keahlian.
"Untuk masyarakat kalau misal tidak berani evakuasi, lebih baik telepon ke petugas. Khawatirnya ular itu berbisa, terakhir bersihkan rumah dari benda-benda yang menumpuk dan semprot wangi-wangian,” pungkasnya.
Membersihkan rumah, terutama dari tumpukan barang yang bisa menjadi tempat persembunyian, dan menjaga kebersihan agar tidak mengundang tikus (mangsa ular) adalah langkah preventif yang bisa dilakukan warga.
Tag
Berita Terkait
-
Detik-Detik Penemuan Bayi di Material Bangunan Bogor, Berawal dari Suara 'Kucing'
-
BPN Dilaporkan ke Polres Bogor Atas Dugaan 'Mainkan' Tanah Kas Desa Bojong Koneng
-
Korban Bencana Babakan Madang Ditemukan Tak Bernyawa di Pencarian Hari Keenam
-
Sadis! Dibunuh di Bogor, Mayat Indriana Dibuang Keliling Jawa Barat
-
Sempat Hilang di Bukit Paniisan Sentul, Syahrul Ramadhan Langsung Dievakuasi
Terpopuler
- Gesit dan Irit, 5 Rekomendasi Mobil Mungil Mulai Rp 40 Jutaan untuk Pemula
- Pemain Keturunan Rp52,14 Miliar Follow Timnas Indonesia: Saya Sudah Bicara dengan Pelatih Kepala
- Lupakan Vario! 5 Rekomendasi Motor Gagah Harganya Jauh Lebih Murah, Tenaganya Bikin Ketagihan
- 1 Detik Main di Europa League, Dean James Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia
- 3 Rekomendasi HP Murah Samsung RAM Besar 8 GB Memori 256 GB, Harga Cuma Rp 2 Jutaan
Pilihan
-
Transparansi Adalah Juara Sejati: Mewujudkan Sepak Bola yang Jujur Lewat Piala Presiden 2025
-
Ferarri Kapten! Ini Daftar Starting XI Timnas Indonesia U-23 vs Brunei
-
Utang RI Membengkak, Sri Mulyani Tetap Santai: Masih Prudent dan Terukur
-
Flexing Barang Mewah Bisa Bikin Anda 'Disapa' Petugas Pajak!
-
Dulu Dicibir, Keputusan Elkan Baggott Tolak Timnas Indonesia Kini Banjir Pujian
Terkini
-
Wajah Kusam dan Berjerawat? Cowok Wajib Tahu 5 Langkah Dasar Skincare Ini Biar Muka Bening
-
Era Perpeloncoan Berakhir! Disdik Bogor Ultimatum Sekolah: MPLS Wajib Menyenangkan
-
Stop Bingung! Ini Rekomendasi Kursi Ruang Tamu Murah Tapi Mewah, Bikin Ruangan Auto Estetik
-
Hati Siapa Tak Teriris, Mayat Bayi Perempuan Terbungkus Kain Ditemukan di Kali Ciluar
-
7 'Ritual Sakti' yang Bikin Tidur Nyenyak Sampai Pagi, Dijamin Fresh!