-
DPKPP Kabupaten Bogor mempercepat pembangunan Pasar Tani Garuda, namun progresnya belum mencapai 50% dari target selesai akhir 2025.
-
Keterlambatan proyek Pasar Tani Garuda disebabkan faktor cuaca buruk (hujan terus menerus) yang menghambat pekerjaan perataan tanah dan konstruksi.
-
Penyelesaian proyek ditargetkan akhir tahun 2025, tetapi ada kemungkinan berlanjut hingga 2026 jika kondisi cuaca yang menghambat terus berlanjut.
SuaraBogor.id - Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan (DPKPP) Kabupaten Bogor sedang mengejar percepatan pembangunan Pasar Tani Garuda di Cibinong.
Kepala DPKPP Kabupaten Bogor, Eko Mujiarto menjelaskan, proyek tersebut ditargetkan selesai pada tahun anggaran 2025. Namun, hingga kini belum 50 persen proyek itu berjalan.
"Sekarang ini sih belum sampai 50 persen mungkin ya, mudah-mudahan kita upaya semaksimal mungkin pelaksana mudah-mudahan cuaca mendukung," kata Eko, Selasa 9 Desember 2025.
Ia menyebut, lambatnya pengejaran proyek yang berlokasi dekat kantor MUI Kabupaten Bogor itu dikarenakan cuaca yang hujan terus menerus.
"Musuhnya adalah cuaca nih, karena apa? Begitu diratakan, begitu hujan, ga bisa apa-apa kan yang ada malah jadi lumpur tanahnya itu yang masalahnya, kendalanya di situ," jelas dia.
Ia menargetkan akhir tahun 2025. Namun, tidak menutup kemungkinan proyek itu bisa dilanjutkan pada 2026 jika cuaca terus menerus seperti saat ini (Hujan).
"Nanti kita diskusikan itu, apakah kita bisa lewat akhir tahun cuaca siapa mau ini kan, kecuali cuaca bagus pelaksananya tidak sesuai yang direncanakan kena sanksi kan begitu," tutup dia.
Kontributor : Egi Abdul Mugni
Baca Juga: Kios Bara Terancam Tutup 2026! IPB: Kami Ikuti Arahan Pemkab, Tapi Mahasiswa...
Berita Terkait
-
Kios Bara Terancam Tutup 2026! IPB: Kami Ikuti Arahan Pemkab, Tapi Mahasiswa...
-
200 Pelajar Adu Skill Merakit Robot dan Coding di Mall Ekalokasari
-
4 Fakta Warga Miskin Gigit Jari Tak Dapat Bantuan Gara-gara KTP Dipakai Orang Kaya Hindari Pajak
-
Mahkota Kujang Tugu Pancakarsa Ternyata Pakai Bahan Kuningan, Ini Spesifikasinya
-
Jadi Welcoming Icon Baru Bogor, Tugu Pancakarsa Siap Hiasi Feed Instagram: Cek Spot Foto Terbaik!
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 121 Kurikulum Merdeka
-
3 Spot Wisata Hits di Bogor Timur Buat Healing Tipis-Tipis Akhir Pekan
-
Siapa Bos di Balik 11 Nyawa Gurandil? Kapolda Jabar Beri Sinyal Seret Pemodal ke Meja Hijau
-
Tirta Kahuripan Bogor Kirim Alat Penjernih Air Canggih untuk Korban Bencana di Sumatera
-
UAS Hadir di Bogor Besok, Pemkab Traktir 11.000 Porsi Makan Gratis untuk Jamaah