-
Kabar mengenai 700 korban terjebak gas beracun di PT Antam Bogor adalah hoaks. Bupati Rudy Susmanto menegaskan angka tersebut merujuk pada level kedalaman tambang, bukan jumlah orang yang menjadi korban.
-
Insiden teknis berupa munculnya asap karbon monoksida memang terjadi pada dini hari dengan kadar gas yang sangat tinggi. Namun, penanganan cepat berhasil menurunkan konsentrasi gas tersebut hingga ke level aman.
-
Pemerintah Kabupaten Bogor segera mengerahkan armada darurat sebagai langkah antisipasi meskipun tidak ada korban jiwa. Masyarakat dihimbau untuk selalu memverifikasi sumber informasi sebelum menyebarkannya agar tidak memicu kepanikan publik yang luas.
"Kalau tekan-tekan melihat ada mobil damkar, ada mobil BBBD. Ada. Ada mobil jenaz kesehatan. Ini saran dan masukan dari forum korelasi pimpinan daerah. Pada saat kami mendengar ada korban, buru-buru kami persiapkan segala sesuatu halnya," ungkap Rudy.
Namun, kehadiran armada tersebut bersifat antisipatif. Rudy memastikan,
"Tapi alhamdulillah informasi yang diberikan dari pimpinan aneka tambang, tidak ada satupun karyawan Antam yang menjadi korban," tegasnya.
Bupati Rudy menghimbau kepada generasi muda dan masyarakat umum untuk lebih bijak dalam menyebarkan informasi.
"Memberikan informasi, pastikan sumbernya terlebih dahulu. Jangan sampai membuat masyarakat menjadi panik," pesannya. menutup klarifikasi.
Berita Terkait
-
Bukan 700 Nyawa Melayang, Ternyata Ini Arti 'Angka Keramat' yang Bikin Heboh Tambang Antam Bogor
-
Polisi Sebut Ratusan Korban Yang Diduga Terjebak Gas Beracun Bukan Karyawan PT Antam, Terus Siapa?
-
Mencekam! Polisi Gagal Tembus Lokasi Gas Bocor PT Antam? Nasib Ratusan Orang Masih Misteri
-
Ratusan Orang Terjebak Gas Beracun di Tambang Emas Antam? Polisi Ungkap Fakta Mengerikan
-
6 Fakta Mencekam Demo Tambang Cigudeg: Dari Blunder Ucapan Camat hingga Janji Manis Bupati Rudy
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Mencari Kebenaran di Balik Asap Nanggung Bogor, Akankah Ada Temuan di Lubang-lubang Tikus?
-
Polres Bogor Telusuri Asap Misterius di PT Antam
-
Klarifikasi PT Antam: Tidak Ada Ledakan dan Korban Jiwa, Operasional Berjalan Normal
-
Viral 700 Orang Terjebak Gas Beracun di Antam Pongkor? Ini Kata Bupati Rudy Susmanto
-
Bukan 700 Nyawa Melayang, Ternyata Ini Arti 'Angka Keramat' yang Bikin Heboh Tambang Antam Bogor