Di sisi lain, Kapolsek Telanaipura, AKP Yumika Putra mengatakan bahwa kini pihaknya telah mengamankan pria bercadar tersebut.
Yumika Putra menyebut bahwa pria bercadar berinisial W itu diduga kuat mengalami gangguan jiwa dan merupakan mantan pecandu narkoba.