Viral, Kucing Disiram Air Panas Diduga Dilakukan Oknum Guru Agama, Alasannya Ingin Menghilangkan Najis

Menurut keterangan isi dari postingan @rionaldirb, tindakan RS telah di laporkan oleh pemilik kucing ke Polsek Cijeruk pada 26 November 2021

Andi Ahmad S
Rabu, 26 Januari 2022 | 21:41 WIB
Viral, Kucing Disiram Air Panas Diduga Dilakukan Oknum Guru Agama, Alasannya Ingin Menghilangkan Najis
Ilustrasi kucing disiram di Cijeruk (Freepik)

"Kemudian itu masuk kategori tindak pidana ringan," tambahnya.

Upaya yang saat ini dilakukan berupa mediasi dari dua belah pihak untuk menyelesaikan permasalahan tersebut secara kekeluargaan, dengan catatan apabila mediasi tidak berhasil maka langkah berikutnya akan memproses penganiayaan tersebut ke jalur pengadilan untuk sidang tindak pidana ringan.

"Sedang kita upayakan untuk difasilitasi mediasi. Tapi jika tidak bisa, ke depan dinaikan ke pengadilan kalau sudah terpenuhi unsur-unsurnya dulu," pungkasnya.

Kontributor : Devina Maranti

Baca Juga:Keseringan Main Game, Emak-Emak Sampai Terbaring Kena Vertigo: Ada Lawan?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini