
Terbaru, artis Prilly Latuconsina menjadi pemilik klub Liga 3 Persikota Tangerang. Melalui akun instagramnya, Minggu, 30 Januari 2022, Prilly mengumumkan dirinya resmi bergabung bersama Persikota Tangerang.
Prilly menjadi artis perempuan pertama yang menjadi pemilik klub sepakbola.
Baca Juga:Respons Umi Pipik Tanggapi Kabar Adiba Khanza Dilamar Egy Maulana Vikri