Keutamaan Malam Lailatul Qadar yang Tak Boleh Anda Lewatkan di Bulan Ramadhan Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Selain itu juga, di malam lailatul qadar para mailaikat turun ke bumi atas izin Allah SWT untuk mengatur segala urusan.

Pebriansyah Ariefana
Kamis, 24 Februari 2022 | 13:05 WIB
Keutamaan Malam Lailatul Qadar yang Tak Boleh Anda Lewatkan di Bulan Ramadhan Penjelasan Ustadz Abdul Somad
Ustadz Abdul Somad (dok Youtube Ustadz Abdul Somad)

3. Malam Lailatul Qadar Lebih Baik dari Seribu Bulan

Sebagaimana diketahui seribu merupakan angka tertinggi dalam Bahasa Arab, maka dari itu Allah SWT ingin mengatakan kepada manusia bahwa, malam lailatul qadar itu lebih baik dari malam - malam yang tidak dapat dihitung dengan hitungan manusia.

4. Malam yang Penuh Kemuliaan

Kenapa malam lailatul qadar itu penuh kemulian? Karena di malam itu malaikat banyak turun ke bumi atas izin Allah SWT untuk mengurusi banyak hal. Salah satunya memberi kesejahteraan pada malam tersebut.

Baca Juga:Pengertian Malam Lailatul Qadar, Kenali Tanda-tandanya Agar Dapat Keberkahan

5. Dinamakan Malam yang Sempit

Kenapa dinamakan malam yang sempit? Karena seandainya malaikat itu dalam bentuk fisik atau dalam bentuk kayu atau batu, mungkin dunia ini akan menjadi sempit, karena saking banyaknya malaikat yang turun ke bumi.

Demikian keistiewaan malam Lailatul Qadar yang tak boleh Anda lewatkan di bulan Ramadhan.

(Agung Kurniawan)

Baca Juga:5 Keutamaan Malam Lailatul Qadar, Malam Penuh Keberkahan dan Kemuliaan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini