Eksplorasi Curug Malela di Bandung, Bak Air Terjun Niagara Versi Indonesia

Saking eksotisnya, sejumlah wisatawan menyebut obyek wisata Curug Malela di Bandung sebagai Air Terjun Niagara mini.

Risna Halidi
Rabu, 16 Maret 2022 | 16:50 WIB
Eksplorasi Curug Malela di Bandung, Bak Air Terjun Niagara Versi Indonesia
Curug Malela di Kabupaten Bandung Barat. [Suara.com/Ferrye Bangkit Rizki]

5. Menikmati Sensasi Trekking
Anda akan mendapat dua pilihan sesampai di lokasi parkir obyek wisata, melanjutkan berjalan kaki atau naik jasa ojek motor. Jika tak ingin capai, Anda bisa menyewa jasa ojek dengan harga Rp25.000-Rp30.000. Adapun biaya sewa ojek dari arah curug sekitar Rp40.000 karena menanjak.

Namun apabila Anda ingin merasakan sensasi pemandangan sekitar curug, Anda bisa trekking atau berjalan kaki menyusuri jalur sepanjang 1 km yang disediakan.

Anda perlu hati-hati karena kondisi jalannya menurun dengan jalur trekking kebanyakan berupa tanah liat. Jadi akan sangat licin jika basah. Awasi selalu anak-anak agar tidak terpeleset.

Itu dia sejumlah fakta mengenai Curug Malela. Jika hendak ke sana, Anda cukup menyiapkan kocek Rp10.000 untuk tiket masuknya. Jam operasionalnya sendiri mulai pukul 08.00-17.00 WIB. Yuk berangkat!

Baca Juga:Curug Putri Kencana, Berwisata Menikmati Keindahan Alam di Bogor

Kontributor : Alan Aliarcham

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak